Share

Bab 11 Kehadiran Herlan dan istrinya

Waktu merambat sering dengan kegelisahan dua insan yang saling berjauhan, dinginnya malam semakin membawa nelangsa. Kilas-kilasan peristiwa tak pernah berhenti berputar dalam benaknya terkadang sengaja memutar ingatan untuk melepaskan rasa rindu semakin membara.

Bayu di ranjang rumah sakit yang meratapi kisahnya dan Naila yang meringkuk di ranjang di vila desa terpencil itu memeluk tubuhnya sendiri. Merangkai potongan-potongan Romansyah indahnya dengan suaminya Bayu, kadang tersenyum dan kadang menangis.

Malam semakin larut Naila menarik selimutnya merapatkannya pada tubuhnya mencoba memejamkan matanya tetapi tidak kunjung bisa terpejam.

Begitu juga Bayu, badannya terasa sakit semua bahkan untuk makan pun rasanya enggan jika saja Frans atau jelita yang membujuknya makan ia tidak akan makan.

Ia pejamkan matanya, malam ini dia sendirian di kamar VIP itu sebab dia menyuruh Frans untuk pulang ia tak tegah melihat pria itu kelelahan mengurus dia dan pe
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status