Share

Bab 24 - Misi Harian dan Sampingan

[Mendeteksi Kondisi Tersembunyi Telah Terpenuhi: Memiliki uang di atas 2 miliar rupiah, dan memiliki lebih dari 50 ribu pengikut di akun media sosial]

[Fitur Misi Terbuka]

[Host dapat mengambil misi yang disediakan Sistem]

[Setiap misi memiliki hadiah dan hukumannya masing-masing, harap berhati-hati dalam memilih misi yang tersedia]

__________________________________

Misi Utama:

Terkunci

Misi Sampingan:

Rush Hour

Di Balik Resiko Tinggi, Tersembunyi Keuntungan Besar

Misi Harian:

Sehat Itu Penting (0/100)

__________________________________

Ian menatap panel sistem dengan senyuman puas di wajahnya. ‘Seperti yang kuduga,’ katanya dalam hati, ‘ketika saldo bankku mencapai angka 2 miliar, sistem pasti akan memberikan kejutan. Tapi, siapa sangka sistem juga mempertimbangkan jumlah followers Instagramku.’

Dengan semangat, ia membuka aplikasi Instagramnya. Angka yang terpampang di layar membuat jantungnya berdebar. Jumlah followers yang semula hanya berjumlah ratusan, kini telah melonjak menja
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status