Share

Granat

“Katakan lagi, kamu bilang apa?!” Seorang pria setengah tampak murka membentak Louise dalam bahasa Inggris.

Luka sayatan pandang di pipi kirinya membuat pria itu terlihat menakutkan dan sangar.

Dia berharap bisa menakutkan gadis sombong di depannya.

Namun Louise tidak terlihat takut dengan wajah sangar pria itu. Dia sebaliknya acuh tak acuh dan mengangkat dagunya dengan sombong. Pria yang berjaga di sebelah gadis itu memiliki wajah tanpa ekspresi mendengar percakapan mereka.

“Tuan Wayne, aku tidak suka mengulangi kata-kataku. Jika kamu memiliki masalah pendengaran, kamu sebaiknya periksa ke dokter THT. Jangan membuat Qyoir terlihat sangat tidak mampu dengan mengirim orang tidak becus sepertimu menangani kesepakatan penting antar Kragon dan Qyoir,” kata Louise dengan penuh penghinaan tanpa peduli akan semakin menyinggung Tuan Wayne.

Wajah Tuan Wayne memerah padam menahan amarah akibat penghinaan terang-terangan yang dilontark

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (7)
goodnovel comment avatar
Claresta Ayu
Mark ternyata Yosua tapi dy lupa ingatan
goodnovel comment avatar
Daanii Irsyad Aufa
Mark adalah Yoshua gitu??
goodnovel comment avatar
Rey'Al
lanjut lagi thor gk sabar ni,,,up nya lebih sering lagi ya.
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status