Share

Tidak Ingin Pergi

“Mama ....”

Air mata Selly sontak menitik, tampak Felicia begitu antusias dan gembira melihat dia dorong keluar oleh sang papa dan seorang perawat Ok. Bukan hanya Felicia yang hadir di sana, papa  dan mama mertuanya juga sudah tersenyum menyambut dia di depan ruang OK.

“Papa Bambang dan mama Indah sedang menuju ke sini,” bisik Anggara yang tahu betul apa yang ada dalam benak Selly, pasti ia mempertanyakan kehadiran kedua orang tuanya yang belum nampak, bukan?

Selly hanya mengangguk dan tersenyum, ia menyeka air mata yang menitik membasahi wajahnya. Kenapa rasanya tidak karu-karuan seperti ini sih? Saking bahagianya sampai Selly tidak bisa lagi berkata-kata apapun. Ia begitu larut dengan semua momen kebahagiaan ini.

“Adik Felis mana, Pa? Felis mau lihat!” Felis yang sudah berada dalam gendongan Setiandi itu langsung heboh, ia sudah tidak sabar hendak melihat sang adik. Untung sang mama hanya melahirkan di klinik mil

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Lolita
happy family šŸ˜šŸ˜šŸ˜
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status