Share

Kota Senjata

Kota Senjata Mahfus (23)

Dengan menggunakan kekuatan teleportasi Guru Hameez mereka sampai di kota Mahfus dengan cepat. Kota yang cukup ramai. Guru Hameez berencana mengajak Bayu dan Sen membuat senjata.

"Guru, apakah kami perlu senjata? Kami tidak memiliki musuh selama ini, untuk apa memiliki senjata?" tanya Senja

"Jangan terlalu naif, disaat kalian memiliki kekuatan untuk kebaikan, maka ada kekuatan jahat diluar sana yang ikut resah dibuatnya. Itu sudah hukum alam. Anggap saja sesuatu yang akan kalian hadapi adalah kompensasi dari adanya roh pelindung dan element yang ada," kata Guru Hameez

"Tidak usah menafsirkan segala yang terjadi di dunia peri dengan otak logismu. Aku yakin otakmu tidak akan kuat, Sen. Disini terlalu banyak hal tidak masuk akal, kau hanya perlu menghadapinya," kata Bayu

Mereka sampai di sebuah rumah dengan satu orang lelaki sedang menempa besi. Ia nampak tak asing.

"Ah, apakah itu Sam?” kata Senja

"Hah iya, kenapa Ketua Tim ada disini?" tanya Bayu

"Bukan. Ka
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status