Share

Bab 45. Madu Untukku

Rasanya kesepian.

Keadaanku tidak memungkinkan ikut Mas Langit. Aku lebih banyak di rumah hanya berdua dengan Bulek Ningsih yang sudah diboyong ke rumah.

Pekerjaan di garmen juga sudah selesai. Rancangan musim ini sudah jadi dan mulai tahap pemasaran. Tim marketing sudah mulai sibuk pameran di dalam ataupun di luar negeri.

Waktu luang ini aku habiskan untuk menulis. Targetku, cerbung tentang Maharani dan Tuan Kusuma selesai sebelum aku melahirkan.

Tidak hanya menulis, akupun tenggelam dalam hobi membaca. Buku novel maupun non fiksi aku lalap habis, dan berakhir ke cerita bersambung di aplikasi.

Hati ini kadang curiga dengan Mas Langit. Gara-gara cerita tentang suami yang selingkuh. Semua potensi ada pada lelakiku itu. Ganteng, badannya ok, punya bisnis yang bagus, pinter, dan yang membuatku ketar-ketir, mempunyai istri yang hamil besar, yaitu aku.

Apa mungkin Mas Langit juga seperti itu, ya? Kekurangan nafkah batin yang menyebabkan keterpaksaan. Memiliki kisah satu malam dan b
Astika Buana

Ikuti keseruan cerita lainnya di akun Astika Buana. Selamat membaca.

| Sukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Diana Chaniago
kisah nyata ya thor
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status