Share

PART 23

“Angger tahu tentang mendiang Gusti Prabu Kertadana?”

Pertanyaan Ki Arya Dhanu itu membuat Panji Jagat sedikit kaget dan menatap wajah laki-laki itu sesaat dalam diam. Namun kemudian ia tersenyum dan menjawab, “Tentu saya tahu, Ki. Mendiang kakek saya suka bercerita tentang Gusti Prabu Kertadana. Menurut cerita kakek saya dulu, Gustri Prabu Kertadana adalah seorang raja yang adil dan bijaksana.”

“Hm.” Ki Arya Dhanu manggut-manggut dan tersenyum. “Apa yang diceritakan oleh kakekmu itu benar adanya. Hampir segenap rakyat di kerajaan ini sangat berduka ketika beliau mangkat. Bahkan kuda kesayangan beliupun sepertinya sangat berduka dan terpukul atas kehilangan tuannya.”

“Lalu di manakan kuda itu dikandangi, Ki?”

“Kandangnya sengaja dibuat di luar lingkungan istana, di kandang utama kerajaan, tapi tetap terawat dengan baik. Kuda itu akan seperti sangat marah jika ada orang asing yang mendekati kandangnya, apalagi memasukinya,” cerita Ki Arya Dhanu. Lalu bertanya
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status