Share

22. Gara-Gara Kacamata

"Mbak Caca kok cuma sebentar di Kebumen?" tanya Gus Azmi.

"Iya Gus, hubungan Mbak Caca sama keluarga Kebumen gak terlalu dekat. Rikuh kalau terlalu lama disana. Mending disini aja. Banyak yang bisa Mbak kerjakan."

"Kang Bimo juga gak pernah pulang lama, paling lama tiga hari tapi ini tumben sudah seminggu belum balik," sambung Gus Azmi.

"Bapaknya lagi sakit Gus, mungkin pengen nemeni bapaknya dulu."

"Iya sih."

Liburan awal semester aku pulang ke Kebumen bareng Kang Bimo. Hasan juga pulang. Hasan hanya bisa cuti selama tiga hari. Oleh karena itu, aku memutuskan untuk kembali ke pondok saat Hasan juga balik ke Jakarta. Rikuh kalau terlalu lama di Kebumen. Hasan dan aku sudah patungan mau memperbaiki rumah peninggalan Eyang. Kami berharap rumah ini bisa menjadi tempat kami pulang kalau lagi kangen rumah. Semua perbaikan kami serahkan pada Lik Giman, salah satu sepupu Bapak yang bekerja sebagai tukang bangunan.

"Ca."

"Nggih Umi."

"Besok masak soto
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Yanti Keke
takdir yg dgariskn author utk kalian mmg so sweet.... :)
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status