Share

39. Pertemuan Arum dan Ariel Yang Terakhir

{Untuk itu sengaja aku ambil foto Ariel dan Lira pada saat mereka bersama dalam keadaan ... ya seperti dalam foto itu}

{Seperti kamu lihat akhirnya rumah tangganya berantakan, tetapi aku belum puas karena dia masih bisa hidup dengan tenang karena dia masih memegang perusahaan itu, aku akan membuatnya bangkrut kembali}

@Dion

{Apa Lira tahu semua ini dan kebakaran itu untuk apa kamu menyuruhku untuk membakar butik itu}

@Shakira

{Itu supaya Lira tidak balik lagi ke Solo, karena aku tahu satu-satunya harta yang paling berharga adalah butik itu dan aku sudah mengasuransikan butik itu dengan nilai yang fantastis}

{Hanya dengan meniru tanda tangan Lira yang bodoh itu, aku bisa mendapatkan keuntungan dua kali lipat, bahkan penjualan tiap bulan Lira tidak tahu kalau omzetnya sangat besar, aku hanya memberi seperempat hasil omzet di butik itu}

{Aku hanya memanfaatkan Lira agar aku mempunyai banyak harta, sangat bodoh memang Lira, dia pikir dengan berhubungan dengan kamu Dion, uang semua lancar,
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status