Share

Have I Met You Before?

“Duduklah, June,” kata Drake lagi.

Entah kenapa, June menurut. Ia kembali duduk di hadapan Drake, tapi seketika ia tidak tahu harus berbuat apa. Wajah June sedikit terasa memanas dan jantungnya berdegup terlalu kencang hingga June merasa sedikit sesak. Ini memalukan! Seru June dalam hati. Namun, otak dan tubuhnya kini berjalan tidak selaras.

Karena June diam saja, Drake berinisiatif membuka kantung makanannya. Drake mengeluarkan dua buah kotak makanan chinese food yang ia beli dalam perjalanan ke apartemen June.

“Kuharap kamu suka dumpling,” katanya.

June mengangguk, padahal sebenarnya ia tidak pernah suka dumpling. Shit! Sebenarnya Drake itu memiliki pesona apa hingga June tidak berdaya seperti ini dibuatnya. June harus menyadarkan dirinya sendiri kalau ia ingin membalaskan dendam pada Drake, tapi kenapa setiap berhadapan dengannya, June malah seperti ini?

Drake menyodorkan satu kotak makanan ke hadapan June, isinya chinese

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Kikiw
dasar lakik! kalo udah pernah ninggalin jejak mana inget
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status