Share

Terry ditangkap polisi

"Banyak loh kisah cinta antara Bos dengan asisten atau sekretarisnya. Tapi kulihat, Pak Adit lebih suka kamu daripada sekretarisnya," kilah Desi masih kukuh.

Aku menghembuskan napas, sebenarnya aku juga ingin seperti di kisah itu. Tapi, selama Pak Adit tidak mengatakan perasaannya ya aku anggap saja hubungan kami cuma sebatas pekerjaan.

Capek kaki berkeliling, aku mengajak Desi duduk di taman dekat perusahaan. Sore gini banyak orang dan pasangan yang sedang menikmati sore di taman. Ada yang sedang bercakap, bermain dan juga olahraga.

***

Sesuai janji, aku akan datang ke perusahaan Pak Gading. Untuk menagih syarat yang akan dipenuhi oleh Bos barang impor itu. Aku juga sudah mengatakan pada Desi, dia menyambut senang dengan kedatangan ku.

Saat Desi mengajakku ke ruangannya, teman lama yang berpapasan denganku terlihat aneh. Bahkan dari bisikan mereka terdengar ngilu.

"Lihat, si Ayu itu ngapain lagi kesini? Apa dia mau melamar kerja lagi disini?"

"Entah, kalo aku sih mana mau! Mal
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status