'Sepertinya aku akan mati,' gumam An Beiye, terdengar pasrah.Tubuhnya lemas, pedang di tangannya terasa berat. Dua serigala putih itu bersiap menerjang lagi.Saat An Bieye hampir menyerahkan diri. Tiba-tiba sosok hitam melesat lebih cepat.Sebuah pedang berkilat, terayun kuat dan akurat.Dua tebasan bersih, diikuti jeritan terakhir hewan-hewan itu sebelum tubuh mereka terhempas ke tanah."Dasar lemah," ujar sosok itu penuh nada mengejek. "Dengan kemampuan segini kau berani mengincar Yue-ku?"An Beiye mengerjap pelan. Baru menyadari sosok berjubah hitam yang berdiri di hadapannya. Itu adalah Qiang Jun, orang yang sangat dia tunggu-tunggu.Wajah An Beiye langsung mengkerut, kesal. Perlahan dia bangkit."Diamlah. Ini pertama kalinya ada hewan sepintar ini menyerang manusia," keluhannya jengkel.Qiang Jun tertawa remeh Kedua pria itu kini berdiri saling membelakangi. Secara tidak langsung saling melindungi area buta satu sama lain."Kau tidak boleh cepat mati, An Beiye," kata Qiang Jun t
Huling Na-update : 2025-12-10 Magbasa pa