Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Pak Boss, Galakk!

Pak Boss, Galakk!

IfaZuzu
Rahayu Setyasih, seorang gadis kampung yang lugu dan sederhana. Berbekal ilmu yang ia dapatkan dari sekolah SMK jurusan tata busana ia membuka usaha jahit dengan modal mesin jahit butut milik sang Ibu. Kisah asmaranya dengan sang kekasih, Angga Setiawan harus diuji karena Angga yang melanjutkan pendidikan di kota dan mendapat pekerjaan disana. Namun karena rasa cinta yang begitu besar, Rahayu yang biasa dipanggil Ayu itu tetap setia menanti. Mimpinya begitu sederhana, menikah dan hidup bahagia bersama sang kekasih. Namun bertahun tak kembali justru kabar buruk yang Ayu dengar. "Angga sudah hidup enak di kota, kerjaan mapan, punya pacar cantik dan kaya. Mana mau dia kembali ke kampung hanya untuk menikahi perempuan seperti dia," nyinyiran yang sering ia dengar dari tetangga bahkan dari ibu Angga sendiri. Sedih? Tentu saja ia sedih. Apalagi Angga jarang mengangkat panggilannya bahkan pesan yang ia kirim pun tak berbalas. Demi mencari kejelasan hubungan mereka, Ayu nekat pergi ke kota untuk mencari Angga. Namun justru kenyataan pahit yang ia terima. Kabar yang ia dengar dari tetangga bukan sekedar gosip miring. Untuk menyambung hidup di kota, Ayu bekerja di pabrik garmen di bawah kepemimpinan pria sombong dan galak. Akankah Ayu menggapai mimpinya ataukah menemukan mimpi baru?
Romansa
892 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Trauma pacaran

Trauma pacaran

sulmifa
Kesha sudah bosan dikenalkan banyak laki-laki oleh sahabatnya. Ada saja kesempatan yang digunakan Gita sehingga setiap malam minggu ia melakukan kencan buta agar tidak terlalu lama menyandang status jomblo. Apakah kencan buta itu berjalan lancar? Atau Gita harus kembali mencari puluhan laki-laki yang pantas untuk Kesha? "Emang harus banget punya pacar ya,Git?" -Kesha "Harus banget, nanti biar kita bisa double date kaya orang lain, Eca!" -Gita Pacar itu cuma nambah beban pikiran tau! Cover by Sulmifa Edited on Canva
Romansa
3.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Rahasia Keluarga Mafia

Rahasia Keluarga Mafia

Nasywa Salsabila
Lara, seorang remaja berusia 16 tahun, menjalani kehidupan biasa hingga suatu hari ia menemukan kotak kayu tua yang mengungkap masa lalu gelap ayahnya sebagai anggota mafia. Terjerat dalam dunia berbahaya yang penuh rahasia dan ancaman, Lara, bersama ibunya, Ratna, dan sahabatnya, Maya, harus mencari kebenaran dan menghadapi musuh yang mengintai. Dalam petualangan penuh ketegangan ini, Lara menemukan kekuatan dan keberanian yang tak pernah ia sadari. Bisakah ia menguak rahasia keluarga mafia dan melindungi orang-orang yang dicintainya?
Young Adult
102.0K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Sang Pewaris Tahta

Sang Pewaris Tahta

Reidhika
Ailfrid Regan hanyalah seorang pemuda biasa—atau setidaknya sekarang ini. Dulu ia adalah salah seorang pangeran dari Kerajaan Aldrand, sebuah kerajaan di bagian barat dunia. Karena sebuah kesalahan yang tidak pernah dilakukannya ia diusir dari kerajaan dan statusnya sebagai anggota keluarga kerajaan dicabut. Kini ia berkeliling dunia sebagai seorang traveler, mencari banyak hal untuk membuat statusnya kembali. Atau setidaknya keadalian untuknya. Tapi dengan hukuman yang diterima dan larangan untuk memasuki ibu kota kerajaan, apa yang akan dilakukannya?
Fantasi
1.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Maid Becomes Bride (Pembantu Menjadi Pengantin)

Maid Becomes Bride (Pembantu Menjadi Pengantin)

Sheila Maharani
Seorang wanita yang terjebak dengan seorang pria yang tidak lain adalah Arvan Damitri (30 tahun) sang majikan. Sania Larasari (18 tahun) harus menjadi pengantin pengganti setelah tunangan Arvan kabur tanpa sebab. mau tidak mau mereka harus menjalani pernikahan yang mereka tidak inginkan. Apalagi Arvan sangat membenci Sania Seiring berjalannya waktu Sania mulai mempunyai perasaan kepada Arvan, tetapi tidak dengan Arvan dia tetap mencari pengantin yang hilang itu. Apakah Sania bisa menahan rasa sakitnya dan memilih bertahan atau pergi?
Romansa
9.93.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Ketika Suami Mulai Bosan

Ketika Suami Mulai Bosan

Tak ada cinta yang sempurna. Kadarnya berubah setiap waktu kadang menjulang tinggi sampai ke langit, tapi tak jarang rasa bosan menyapa. Menurunkan kadarnya hingga ke dasar bumi. Tugas kita menjaganya tetap hangat agar rasa itu tetap tinggal, meski gairahnya mulai pudar perlahan. Memupuk kembali rasa yang hampir mati. Menghujaninya dengan untaian doa. Berharap Tuhan mau mencampuri urusan kami. Menumbuhkan kembali rasa cinta pada dua insan yang dilema. Antara bertahan atau pergi mencari tempat baru yang lebih subur.
Romansa
1038.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Kehormatan Yang Terenggut

Kehormatan Yang Terenggut

Rasyidfatir
Aisyah mengalami nasib yang naas ketika menginap di rumah temannya. Ia mengalami tindakan asusila oleh kekasih temannya sendiri yang seorang artis. Ia tidak mengetahui pelakunya karena pria itu tak sengaja menidurinyanya ketika kamarnya gelap dan dalam keadaan mabuk. Aisyah seorang wanita lugu dari desa yang berangkat ke kota merantau mencari pekerjaan. Kemampuannya make up wajah mengantarkannya menjadi make up pribadi artis yang telah memperkosanya. Akankah kebencian itu bisa berubah jadi cinta sedangkan pria yang menidurinyanya adalah pacar sahabatnya sendiri.
Romansa
1013.5K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
PETARUNG JALANAN RUNGKAD JAGATGENI

PETARUNG JALANAN RUNGKAD JAGATGENI

[WARNING 21+ KE ATAS Untuk Kekerasan dan Adegan Dewasa] Gagak Handoko adalah pemuda yatim piatu yang kembali ke kota setelah hidup di desa bersama mendiang Kakeknya. Baru mulai berkuliah kembali setelah bertahun-tahun istirahat, Han ternyata memiliki kemampuan yang tidak terbayangkan - dia adalah keturunan seorang pendekar hebat dan memiliki ilmu kanuragan tinggi. Ini adalah kisah perjalanan Han mencari jati diri dalam berbagai pertarungan jalanan, menjalin hubungan dengan wanita-wanita jelita yang mengitari, dan takdir sebagai seorang penguasa ilmu pilih tanding.
Pendekar
108.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
TUAN MUDA YANG HILANG INGATAN

TUAN MUDA YANG HILANG INGATAN

WARNING 21++ Sandi Brawijaya, Sang Pewaris kekayaan keluarga Brawijaya harus menelan pahitnya hidup setelah mengalami kecelakaan yang juga mengakibatkan sang Ayah meninggal dunia. Setelah ditemukan oleh seorang pria, Sandi menghabiskan waktu selama lima tahun hidup dengan identitas orang lain, dan bersiap untuk balas dendam. Setelah merasa kekuatan yang dimilikinya cukup, Sandi kembali untuk mencari tahu siapa dalang di balik kematian sang ayah. Akankah Sandi dapat mengungkap rahasia di balik kecelakaan yang menimpa dirinya dan juga ayahnya?
Urban
9.244.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
KUTUKAN LELUHUR

KUTUKAN LELUHUR

Cerita kedua dari WARUNG TENGAH MALAM, Yang menceritakan tentang Kampung Sepuh dan kejadian di dalamnya pada tahun 1980. *** Seorang anak yang baru lulus SMA, yang harus berhadapan langsung dengan sesuatu yang dia tidak pernah duga sebelumnya. Karena itu menyangkut sebuah perjanjian terkutuk atas keluarga dan para warga di kampungnya. Akibat perjanjian itu, dia harus mencari tahu semua misteri yang menyelimutinya sepanjang hidupnya. Apakah dia bisa menguak misteri yang sangat gelap itu, atau menyerah akan takdir yang diterima seumur hidupnya?
Thriller
10124.2K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (35)
Baca
Tambahkan
pujangga manik
Saya Pujangga manik mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1443 H. Salam hangat dari kami yang telah banyak berbuat keliru di masa lalu. Mohon semua salah dari kami di maafkan. Minal Aidin wal faidzin, mohon maaf lahir dan batin
Lengkunglangit
saya pembaca setia a, saya ga pernah menyesal baca cerita dr aa mah, ga prnh ada kesel"nya kalo baca. nyaman dan menikmati. saya doain cerita aa bisa sukses seperti kkn. aamiin, sehat" ya aa dan keluarga, biar semangat terus nulis na.
Baca Semua Ulasan
Sebelumnya
1
...
3940414243
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status