Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
PERCIK (Aku Mencintaimu, Bang!)

PERCIK (Aku Mencintaimu, Bang!)

Adny Ummi
Rubi mengalami kecelakaan. Mobil yang ia kendarai menabrak pembatas jembatan dan ia jatuh ke dalam sungai yang berarus deras. Wanita muda jelita itu terbangun dalam keadaan hilang ingatan. Ia pun ditampung oleh Bi Lela, seorang wanita tua yang kesehariannya mengajar ngaji anak-anak kampung. Di rumah tersebut juga tinggal seorang laki-laki bernama Harun yang merupakan keponakan dari Bi Lela. Lelaki itu adalah seorang duda beranak dua. Perlahan Rubi tertarik dan mulai jatuh cinta kepada Harun, sang pria shalih. Bagaimana kisah mereka selanjutnya?
Romansa
103.0K DibacaTertahan
Baca
Tambahkan
Hamil Muda

Hamil Muda

Choco Almond
"Mau kemana ?" tanya seorang laki-laki yang melihat Sevim sudah berpakaian rapi. Sevim tersenyum manis saat tahu siapa yang menyapannya, "Mau ke pantai mas, bosen di rumah terus." jawabnya tanpa menghilangkan semburat senyum dari bibirnya. "Mau mas temenin ?" "Sev mau sendiri mas." "Jangan pulang malam-malam." Alia mengangguk semangat saat mendapatkan izin dari laki-laki itu untuk pergi sendiri. Sevim Azalia Risqy, gadis yang baru berusia 18 tahun ini harus pergi dari rumahnya karena kesalahan satu malam. Kesalahan yang dia buat mendatangkan kehidupan di dalam perutnya. Beruntung saat dia tidak memiliki apa-apa dan siapa-siapa dia di pertemukan dengan keluarga yang begitu baik kepadanya dan mau menampunya dan anaknya. **** Di tempat lain, saat Alia memulai kehidupan baru dengan bahagia, ada seseorang yang begitu sangat menderita. kepergian gadis itu mampu membuat seorang laki-laki behati dingin semakin menjadi dingin. "BRENGSEK ! JANGAN PERNAH KEMBALI SEBELUM MEMBAWA DIA KE HADAPAN SAYA !" suaranya menggema di seluruh ruangan, bahkan sampai terdengar di luar ruangan itu. 3 orang pengawal yang berada di sana langsung kabur saat mendengar bentakan dari bosnya. mereka tidak ingin mendapat cacian atau pun makian dari bosnya lagi. dengan tergopoh-gopoh mereka keluar dari ruangan itu
Romansa
1015.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Katanya Dan Nyatanya

Katanya Dan Nyatanya

Chanie1001
Kanya di paksa pindah ke sekolah asrama oleh ayahnya, namun hanya satu ruangan yang tersisa. Ruangan yang di tempati Nata, yang katanya gay itu. Mau tidak mau akhirnya Kanya pindah, namun siapa sangka. Katanya yang menyebar tidak sesuai dengan Nyatanya. Nata tidak, gay. Malah dia terobsesi pada lehernya, sering menciumnya dengan paksa. Fakta dari katanya yang lain pun muncul. Qianolah yang sebenarnya pernah menjalin hubungan dengan lawan jenis. Namun takdir mengambil perannya. Qiano harus menikahi gadis kekanak - kanakan yang di tidurinya karena kecelakaan. Kisah dari Fajar dan Adisty pun menjadi pelengkap. Katanya dan nyatanya kembali muncul pada kisah dari cicit, cucu mereka yang menjadi pemanis.
Young Adult
1029.5K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (5)
Baca
Tambahkan
Faria Hariyono
Aku tau kalo novel itu karangan dan hayalan,tp ga gtu lebay jg kali ah ... Mungkin memang benar selera setiap org berbeda. Jujur di novel ini penggambaran karakter pemainnya kurang ngena, penggambaran lokasinya jg kadang agak sedikit bingung. Oh iya buat reverensi bs intip “konstelasi hati” disini jg
malapalas
BACA novel berjudul :FREL. Banyak kejutan di dalamnya. Selain tentang cinta segitiga yang bikin baper, gemes dibumbui humor dan mengharubirukan, kalian akan disuguhi dg persahabatan, keluarga, luka dan rahasia di masa lalu orangtua yang akan membuat cerita lebih seru dan menjungkirbalikkan perasaan.
Baca Semua Ulasan
Istana Dengan 2 Ratu

Istana Dengan 2 Ratu

Reni Riyani
Aku mencintai Askara, Jauh sebelum Ia mengenalku. Hari itu aku diundang pada sebuah pernikahan Megah, Keluarga konglomerat ternama Askara Putra Sanjaya. Namun yang mengherankan tidak ada kerumunan orang seperti sebuah pernikahan sesungguhnya, hanya tangisan seorang Ibu disudut ruangan dan beberapa kerabat yang seolah mencoba membuatnya tenang, Askara Laki-laki itu sedang terbaring aku hanya melihatnya dibalik celah pintu yang terbuka sedikit, ada apa ini. Seseorang membawa Kursi Roda berlari ke kamar yang aku lihat Askara didalamnya. Ayahku menuntunku pada Ibu yang masih bersedih di sudut ruangan itu. "Ini Putriku, Ria. dia yang akan menjadi pengantin Wanita untuk Putramu" "Putraku Cacat Herman, Calon menantuku lari karenanya" "Jaga harga dirimu, Tetap gelar pernikahannya, Ria akan menjadi menantu yang baik untukmu".
Rumah Tangga
1.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Istriku Selingkuh Pakai Handphone Mertuaku

Istriku Selingkuh Pakai Handphone Mertuaku

Yuni Rosa
Julia dan Riyadi adalah pasangan suami istri. Hubungan mereka akhirnya sempat kandas, karena Julia yang ketahuan selingkuh dengan pria lain. Riyadi yang hanya seorang karyawan kontrak di sebuah perusahaan pembuat triplek, membuat Julia mengambil celah untuk selingkuh. Dengan kedatangan ibunya yang ia paksakan, membuat Julia memainkan perannya. Ya, Julia memaksa agar ibunya tinggal bersama dengan mereka. Padahal ada anak kakaknya Neti, yang harus ibunya rawat. Karena memang ibunya sendirilah yang meminta untuk merawat cucunya. Dengan menggunakan ponsel ibunya sendiri, Julia tega melancarkan aksinya. Meskipun Julia menggunakan handphone ibunya untuk selingkuh, tetapi Riyadi sempat beberapa kali hampir curiga. Setiap Riyadi pergi bekerja, saat itulah Julia pergi bersama selingkuhannya. Dengan berbagai alasan, Julia seolah bisa mengelak beberapa tuduhan. Dan, akhirnya ketahuan. Sehingga Riyadi mengusir istrinya sendiri, ia sangat marah. Karena selama bekerja, Riyadi selalu menuruti tuntutan sang istri yang meminta gaji lebih. Riyadi selalu mengambil waktu untuk lembur, tetapi demi nafsu dan keegoisan Julia tega berkhianat di belakang suaminya. Akankah, Julia dan Riyadi bersatu kembali? Dan apakah Riyadi akan memaafkan istrinya? Silakan baca dan ikuti kisahnya ya bestie.
Rumah Tangga
102.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Belongs To Mr Lehon

Belongs To Mr Lehon

penuliskecil
Diterima menjadi staff finance di perusahaan itu tak sewajarnya membuat Kiara berhubungan erat dengan general manager yang sebentar lagi akan diangkat resmi menjadi bos. Lalu ada apa ini? "Kiara Haega, datang ke ruangan saya sekarang juga! Ini panggilan terakhir dan tidak ada toleransi." Suara kencang memekik yang keluar dari telepon itu membuat seisi ruangan menatap dengan tatapan kosong ke arah gadis itu. Kiara buru-buru melangkahkan kaki dengan bermodalkan secarik kertas, pena, dan detakan jantung yang tidak beraturan. "Selamat sore, Pak. Ada masalah a—" "Siapa kamu sebenarnya? Bisa kamu ceritakan masa lalumu yang sepertinya sangat kelam itu? Kiara Haega. Baiknya kita memainkan peran balas dendam atau ganti rugi?" "Ap-apa maksud, Anda?" *** Masa lalu seperti apa yang dimaksud oleh sang general manager? Bagaimana kisah Kiara setelah ini? Apakah dia masih tetap bertahan bekerja di sana demi sang ayah?
Romansa
102.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Manusia Kelabang

Manusia Kelabang

Kamu pernah dengar manusia kelabang? Pertama-tama, siapkan sepuluh ribu kelabang dewasa yang masih hidup. Tambahkan 13 gadis perawan. Pada bulan agustus, masukkan mereka semua ke dalam ruangan tertutup yang terbuat dari batu, tanpa diberi makan dan minum. Tiga puluh hari kemudian, sepuluh ribu kelabang dewasa dan para gadis itu akan berubah menjadi sesuatu yang berbeda.
Baca
Tambahkan
AKU SANG ISTRI BOSS

AKU SANG ISTRI BOSS

Ketika masuk ruangan manajer, Cinta dikira cleaning service oleh manajer itu dan karyawan dari perusahaan. Mereka tidak tahu kalau dia adalah istri pemilik perusahaan. Lalu, Rama—sang pemilik—datang dan melihat Cinta dipersekusi. Sebagai pemilik perusahaan, dia tentu marah besar. Apa yang akan dia lakukan terhadap para karyawannya yang berani mengganggu istrinya yang tersayang?
Romansa
9.728.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Istri Penyelamat CEO Amnesia

Istri Penyelamat CEO Amnesia

Indah tidak pernah menyangka bahwa lemburnya akan membuat dia terlibat dengan Bara--CEO muda di tempatnya bekerja! Karena lembur, Indah memilih untuk pulang lewat jalan kecil agar sampai ke rumahnya dengan cepat seperti biasa. Namun, Indah justru menemukan mobil sang bos menabrak pembatas jalan. Dengan tulus, dia menyelamatkan Bara dan memintanya bertahan. Sayang, kecelakaan itu mengakibatkan Bara amnesia dan hanya mengingat suara Indah saat menolongnya! Bara kini tak mau lepas dari Indah yang katanya penyelamat hidupmua. Bahkan, Indah dipindahkan dari divisi administrasi menjadi sekretaris. Tak berhenti di sana, Bara juga ingin menikahi Indah! Meski tak mengerti mengapa Bara bersikukuh, Indah pun terpaksa menikahi CEO muda itu pada akhirnya. Lantas, bagaimana pernikahan keduanya? Apakah mereka akan berakhir bahagia atau justru berpisah? Terlebih, jika ingatan Bara ternyata sudah kembali? Haruskah Indah terluka?
Urban
104.1K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Akan Kubalas Pengkhianatanmu!

Akan Kubalas Pengkhianatanmu!

Sepulang dari Singapore, Jane mencoba memberi kejutan untuk Firman-suaminya. Sampai-sampai ia bersembunyi di kolong meja kantor Firman. Tapi, apa yang ia dapatkan? Justru Jane yang terkejut setengah mati. Mendapati sang suami bercumbu mesra dengan seorang wanita di sofa ruangan kerjanya. Jane pikir, Firman sejak awal menerima dirinya apa adanya meskipun ia bertubuh gendut. Tapi, tak disangka, Firman hanya mengincar harta Jane saja.
Rumah Tangga
1029.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
123456
...
10
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status