Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Dark White

Dark White

Lynd
Apa benar pelangi terindah datang setelah badai? Lantas mengapa badai ini tidak kunjung usai? Secantik apakah pelangi itu nanti? Jika hidup ini tentang penghargaan dan hukuman, maka kesalahan macam apa yang membuatnya harus menerima hukuman seberat ini? Bella adalah seorang aktris dengan sejuta rahasia. Selama hampir tiga tahun berkarier di dunia entertaiment, tidak ada satu pun orang yang mengetahui tentang siapa Bella sebenarnya. Siapa sangka dibalik wajah cantik tanpa senyuman itu menyimpan segudang rahasia? Suatu ketika rumor menghantam gadis berusia dua puluh lima tahun itu. Hal tersebut memaksa Bella untuk berurusan dengan seorang pengacara. Allen adalah seorang pengacara andal yang menangani kasus Bella. Awalnya ia sangat menolak untuk mengurus kasus selebritas. Namun, saat mengetahui salah satu rahasia Bella, membuat Allen semakin penasaran. Ia kemudian memutuskan untuk bersedia menangani kasus Bella. Satu persatu rahasia Bella terbongkar. Allen menjadi orang pertama yang mengetahui semua rahasia Bella. Mulai dari gadis itu mengidap kelainan langka, sampai kebiasaannya meminum obat penenang.
Young Adult
104.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
PAMANKU SUAMIKU

PAMANKU SUAMIKU

Orang tuanya meninggal karena kecelakaan. Sebelum meninggal, dia meminta sesuatu. Mereka berdua akhirnya menikah karena permintaan terakhir dari kakak laki-laki juga ayah tiri. Suami yang menurut kabar burung adalah seorang mafia, kini resmi menjadi suaminya. Berbekal kesulitan yang hidup yang telah membentuk karakternya selama sembilan belas tahun. Dia berhasil menaklukan suami dan mengetahui sebuah rahasia yang membentuk rumor tentang suaminya. Baru saja selesai satu masalah datang masalah lain... Seorang gadis cantik dan menawan datang dan dengan lantang mendeklarasikan diri sebagai calon NYONYA RUMAH. Belum sempat diselesaikan masalah wanita gebetan suaminya, datang lagi masalah lain... Seseorang dari masa lalu suaminya, yang telah mengubah tujuh tahun hidup suaminya hingga meninggalkan rumah. Bisakah Aruna melindungi rumah tangganya yang baru seumur jagung? Persoalan gangster, mafia yang telah menjerat suaminya, bisakah diselesaikan? Ini adalah Novel keduaku yang terbit, baca juga Novel pertamaku WANITA UNTUK MANUSIA BUAS. Novel ketiga juga lagi otw menuju penerbitan dari script, MENJEMPUT ISTRIKU. Selamat membaca, semoga kalian suka.
Young Adult
4.8K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Dear My Lover

Dear My Lover

“Jadi gimana, kamu mau gak jadi pacarku?” Sayangnya, ucapan itu bukanlah untukku. Sang pelaku adalah Kyohei, temanku sejak kecil. Ia menembak Minami, teman kelas kami di lorong sepi sekolah. Aku tak mengerti apa yang terjadi kali ini, karena dari sudut pandangku jelas-jelas kami sempat bertatapan tadi. Kenapa aku merasa seakan ia sengaja menunggu kehadiranku ya..
Young Adult
101.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Penguasa hati

Penguasa hati

dibatezal
Dalam pelarian karena pernikahannya dengan Raffi--kakak kelasnya gagal, Mahesa bertemu dengan Wibi. Wibi seorang pemuda yang berusia lebih muda dari Mahesa, sering memimpikan Mahesa, lalu menyatakan cinta. Mahesa yang seorang penyandang disleksia awalnya mengalami kebingungan dengan rasa, hingga akhirnya mau menerima Wibi. Akan tetapi, masalah lain muncul, ternyata Wibi adalah cinta pertama Yasmin, adik tiri Mahesa. Seperti apa kelanjutan cinta mereka?
Young Adult
103.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Cinta Merah Muda

Cinta Merah Muda

Gulalia
Kalan, cowok yang tidak jomblo itu sangat suka menjadikan perempuan sebagai mainannya. Setiap bulan dia berganti pasangan hanya untuk bersenang-senang. Bagaimana jika targetnya adalah Rianza, cewek berambut merah muda yang cuek dan terkenal sulit untuk didekati?
Young Adult
2.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
BAD TRIP

BAD TRIP

Arifiya Yukeneyza
Bad Trip adalah sebuah kisah yang diangkat dari kisah nyata seorang gadis yang jatuh dalam kubangan obat-obatan terlarang. Dia mengalami depresi dan trauma, yang mengakibatkan tindakannya tidak terkontrol sehingga harus berhadapan dengan kantor polisi dan panti rehabilitasi.
Young Adult
1.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
PUZZLE CINTA KIMBERLY

PUZZLE CINTA KIMBERLY

Kimberly adalah siswi SMA yang ceria dan penuh semangat, dikenal sebagai ratu pesta di sekolahnya. Namun, hidupnya berbalik ketika orang tuanya mengatur perjodohan dengan James, ketua OSIS yang dingin dan misterius. Selama ini, Kimberly hanya melihat James sebagai rival yang menyebalkan—bukan calon suami yang diimpikan. Terpaksa bekerja sama dalam proyek sekolah, Kimberly mulai melihat sisi lain James yang tidak pernah ia duga. Di balik sikapnya yang serius, ada kehangatan dan kecerdasan yang menarik perhatian Kimberly. Saat mereka menghabiskan waktu bersama, perasaan tak terduga mulai tumbuh di antara mereka. Tapi, cinta tidak datang tanpa rintangan. Konflik dari situasi yang mendadak, tekanan dari teman-teman, dan harapan orang tua mulai menguji hubungan mereka. Apakah Kimberly dan James dapat menyelesaikan puzzle cinta yang rumit ini? "Puzzle Cinta Kimberly" adalah kisah yang menggabungkan romansa, komedi, dan drama remaja. Temukan perjalanan Kimberly dalam menemukan cinta sejatinya dan bagaimana dia belajar bahwa terkadang, cinta datang dari tempat yang paling tak terduga. Siapkan diri untuk petualangan penuh tawa, air mata, dan momen-momen manis yang tak akan terlupakan!
Young Adult
459 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Perjanjian Pernikahan Ketos & Cewek Bar-Bar

Perjanjian Pernikahan Ketos & Cewek Bar-Bar

Penulis Kaki Lima
"Sialan, gadis kepala batu dan ceroboh sepertiku harus menikah dengan si angkuh dan dingin itu? Cuih." - Alea Putri Sawan. *** Namaku Alea, semua murid mengenalku sebagai anak pindahan yang memiliki rekam jejak buruk. Parahnya lagi, aku bukan murid yang pintar. Tidak memiliki teman adalah hal yang biasa bagiku. Tetapi, aku juga tidak berharap mendapatkan musuh seperti Dirgantara. Dia adalah ketua osis, dan kabarnya juga menjadi ketua geng motor. Entah bagaimana ceritanya, keluarga kami ternyata saling kenal dan mereka berencana untuk melakukan perjodohan. "Masa depanmu akan cerah jika kamu menikah dengan Dirgantara. Di umurnya yang masih 17 tahun, dia sudah belajar investasi saham, bahkan sebentar lagi dia akan memegang toko pusat material," ujar Bunda.
Young Adult
101.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sadena

Sadena

[WARNING! CERITA MENYEBABKAN HALU BERAT, BAPER SAMPAI URAT DAN MENGUMPAT] "Jangan kasih tau siapa pun kalau gue petinju oke?" Sadena Rasya Arcandra, cowok paling galak, dingin dan penuh teka-teki yang pernah Selin temui. Perkataan nyelekit dan sering banget bikin Selin sakit hati. Pintar? Jangan ditanya lagi. Tampan? Ya pasti. Pokoknya Sadena paket complete-nya SMA Athena. Oh ya, berkenalan dengan Selin atau nama lengkapnya Selindya Destira Zaneya. Gadis bawel nan kepo yang tiba-tiba mengacaukan kehidupan Sadena. Berawal dari pertemuan tak terduga mereka di sebuah arena tinju. Selin semakin penasaran siapa sebenarnya cowok itu. —Menyukaimu adalah hal temani yang pernah kulakukan dan melupakanmu adalah hal terburuk yang tak pernah kubayangkan. *** Cerita TERSEDIA LENGKAP plus tambahan Extra Part di KARYAKARSA @xerniy_
Young Adult
1010.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Takdir Cinta untuk Briella

Takdir Cinta untuk Briella

Briella Camelia seorang perempuan yang mengidap penyakit aritmia. Kesehariannya dihabiskan dengan kegiatan bekerja dan kontrol di rumah sakit. Tiada yang lebih penting baginya selain dirinya dan keluarganya. Namun satu yang takkan pernah terlupa, bahwa Briella telah memiliki calon suami. Namanya adalah Aden Sandero. Mereka berencana untuk melaksanakan pernikahan impian mereka. Namun, bisakah Briella bertahan hidup sampai di hari pernikahan itu? Ataukah justru Aden lah yang akan membatalkan pernikahan mereka?
Young Adult
641 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
2324252627
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status