Share

Bab 12. Kiat-Kiat Dari Rayyan

"Haaa … kena, kalian!" serunya lagi sambil menggebrak meja dengan pelan.

Suasana yang tadinya tegang pun menjadi cair kembali saat pria itu malah merapikan rambutnya. Dia adalah Rayyan, atasannya Andin yang terkenal suka merayu wanita.

"Hayo … ketahuan 'kan, kalian! Ternyata suka ceritain orang tampan." Rayyan kembali melanjutkan ucapannya untuk mencairkan suasana.

"Maaf, Pak!" Lirih Binar dan Andin, meskipun Rayyan terlihat baik-baik saja, mereka merasa tidak enak karena sudah lancang membicarakan atasannya tersebut.

"Berhubung saya sedang bahagia, saya maafkan. Tahu, nggak? Beberapa jam lalu saya akhirnya dapat nomor teman sekolah saya dulu yang ngejar-ngejar saya."

"Kenapa Bapak yang senang? 'kan dia yang ngejar Bapak?" Andin langsung menyambar ucapan atasannya tadi.

"Karena sekarang dia semakin waw, tak di sangka kecantikannya semakin runcing."

"Pisau kali, Pak," protes Andin.

"Hei, saya atasan kamu!" oceh Rayyan.

Binar tersenyum geli mendengar perdebatan mereka, namun senyumn
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status