Share

Pria Gila

Tubuh Devin yang terluka itu ditemukan oleh orang yang tidak sengaja lewat di tempat kejadian itu. Langsung saja orang tersebut membantu Devin dan menolong Devin dengan membawanya ke rumah sakit terdekat.

“Sshh,” desis Devin selagi dalam perjalanan menuju rumah sakit.

‘Aku harus hubungin Kaira nanti,’ batin Devin memikirkan mengenai sang istri yang mungkin saja akan panik setelah tahu kejadiannya itu.

Tidak membutuhkan waktu lama hingga Devin tiba di rumah sakit. Langsung saja orang yang menolongnya itu membantu Devin berjalan masuk ke dalam rumah sakit.

“Tolong ada pasien kecelakaan di sini,” ucap orang itu kepada perawat yang berjaga di sana.

“Bawa dia ke sini,” ucap perawat itu menuntun orang yang membantu Devin itu ke salah satu bilik kamar pasien di sana.

Setelah tubuh Devin direbahkan di atas kasur rumah sakit itu, langsung saja perawat itu memanggil dokter untuk memeriksa keadaan Devin sebelum terjadi hal yang buruk
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status