Share

Tingkepan (Acara 7 bulanan)

Dengan cinta, yang pahit menjadi manis. Dengan cinta, tembaga menjadi emas. Dengan cinta, sampah menjadi jernih. Dengan cinta, yang mati menjadi hidup. Dengan cinta, raja menjadi budak. Dari ilmu, cinta dapat tumbuh. Pernahkah kebodohan menempatkan seseorang di atas tahta seperti ini? (Kahlil Gibran)

Perut Arni sudah semakin membesar. Saat ini sudah memasuki bulan ketujuh. Yulia sudah menyiapkan acara tujuh bulanan untuk sang menantu.

Di daerah mereka acara syukuran untuk tujuh bulanan disebut tingkepan atau ngerujai, di sana para tetangga akan saling membantu membuat rujak yang berbahan dasar buah-buahan yang di parut menggunakan parutan buah. Beraneka macam buah tersaji di sana, diantaranya 7 buah yang harus ada adalah mentimun, nanas, bengkoang, kedondong, jambu, belimbing, delima, jeruk keprok. Ada juga manggar, buah kelapa muda yang belum memiliki tempurung keras. Rusaknya umumnya pedas dan dihidangkan sebaik mungkin. Hal ini bermakna supaya anak yang akan lahir bisa menyenangk
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status