Share

Bab 37: Galeri Baru

***

Cinta merupakan candu. Bak air yang menjadi bahan pokok penting dalam hidup manusia. Cinta terkadang menghanyutkan dan kadangpula meneggelamkan. 

Cinta adalah berkat, kadang menjadi tragedi. Masalah yang sekarang dihadapi Paris dan Jessica adalah masalah cinta. Mereka bersama, mereka menikmati waktu berdua. Namun belum ada kepastian apakah keduanya sungguh saling mencintai?

Cinta itu rumit. Dulu Jessica sangat mencintai Ankara lalu dalam beberapa tahun mereka dipertemukan lagi saat kedua orang itu telah memiliki pasangan masing-masing. Jessica merasa tidak menyukai Ankara lagi sebab dia telah memiliki Paris. 

Apakah itu yang sebenarnya terjadi? Ankara punya segalanya sebagai laki-laki persis seperti Jessica memiliki segalanya terlahir sebagai perempuan.

Supermodel Irina Shayk menyebut dua orang hebat tidak bisa bersatu, setelah dia becerai dengan aktor Bradley Cooper. Banyak orang setuju akan ungkapan itu. Begitulah Ankara dan Jessica.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status