Share

Malu nggak tuh?

"Mas, itu kenapa mobil kita yang di belakang berhenti?" tanya Maya ketika menyadari mobil mereka yang berisi para tetangga justru menepi setelah lampu lalu lintas berubah hijau. "Berhenti, Mas!" pinta Maya. "Takut ada yang kenapa-kenapa, barangkali mabok kendaraan," khawatirnya lagi.

Bu Puji dan Bu RT serta dua tetangga yang lain ikut menoleh. Mereka saling pandang dan mengernyit ketika melihat mobil yang berisi Bu Sur dan kawan-kawan menepi di sisi trotoar.

"Lah, itu keluar semua. Mau pada kemana mereka?" tanya Bu Puji heran. "Loh ... Loh, itu bukannya ...."

Maya dan Abian menghentikan langkah sementara Bu Puji, Bu RT dan dua tetangga yang lain berlari menyusuri trotoar menuju ke tempat dimana para tetangganya berkerumun.

"Itu Hesty kan, Mas?" selidik Maya. "Aku nggak salah lihat kan, itu Hesty sama suaminya kan, Mas?"

Abian mengedikkan bahu kemudian kembali melangkah mendekat untuk memastikan apa yang sedang terjadi.

"Ya ampun, Hesty ... kami enggak nyangka kalau kamu ternyata jadi
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status