Share

35 – Aftermath

3 minggu kemudian

Di sebuah masa di siang hari, Darryl sedang duduk di kursi. Dengan kaki yang digoyang-goyangkan, ia mulai merasa agak bosan. Lalu ia mengambil ponselnya untuk melihat-lihat media sosialnya saat pintu kayu tersebut terbuka.

Sosok kakak perempuannya muncul di hadapannya yang kini begitu tidak bersemangat. Di wajahnya tidak ada kebahagiaan, dan ia sudah jarang tersenyum. Tetapi kali ini, ia tersenyum saat melihat adiknya yang tampan itu dengan sabar menunggu di sana.

“Kerjakanlah sesuatu yang menyibukkanmu, itu akan menolongmu agar dapat lebih produktif dan bersemangat,” kata seorang wanita paruh baya berkacamata yang menyusul Anna di belakangnya.

“Terima kasih ibu Purnama,” kata Anna sambil memeluk ibu itu. Orang tua ini telah menjadi orang yang cukup dekat dengan Anna. Dia adalah seorang psikolog yang membantu Anna agar mentalnya bisa pulih. Meski belum ada perubahan berarti, Anna adalah pasien yang cukup rajin

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status