Share

Bab 53. Mafia Berkedok CEO?

"Kecuali kau lebih suka aku hukum," tandas Lee sebelum berlalu meninggalkan Charlene.

Charlene mengembuskan napas berat dan menjatuhkan punggungnya hingga mencium kasurnya yang empuk. Tatapannya tertuju ke langit-langit kamar.

"Ehmm ... apa yang akan dia lakukan?" Charlene bermonolog.

Ingin rasanya ia mengintip atasannya. Namun, kondisinya jelas tidak memungkinkan, karena ia tidak bisa bergerak dengan lincah dan bebas untuk saat ini. Bisa-bisa ia tertangkap basah dan kembali mendapat masalah.

Charlene kemudian mendudukkan dirinya kembali. Ia menundukkan pandangan ke arah baju tidur yang melekat di tubuhnya. Terpikir olehnya untuk berganti pakaian sebelum Lee tiba.

Gadis itu lantas beranjak dari tempat tidur. Namun, baru berjalan beberapa langkah, ia kembali menangkap suara pintu yang terbuka. Charlene mengembuskan napas pasrah.

Sebenarnya dia sangat ingin meneruskan langkahnya menuju walk in closet. Namun, Charlene yakin jika Lee pasti akan menemukan dirinya sebelum mencapai ruanga
Lucy Amadeus

Halo, Readers, kalau berkenan, boleh bagi gems-nya sebagai dukungan buat Author. Thank you, Dear. Happy reading :)

| Like
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status