Share

37. Elemen yang Tak Terkendali

Rune berteleportasi ke depan Catly dan menahan bola api biru itu menggunakan pedang. Namun, sesuatu yang tidak terduga terjadi, yaitu elemen tersebut membakar senjatanya.

Rune relfek mengayunkan pedang ke berbagai arah dengan tujuan memadamkan. Namun, api biru itu tetap menyala.

Dalam seketika ia teringat dengan kejadian saat bertarung dengan Nina. Lelaki tersebut pun berjalan maju sehingga berada dalam jarak yang cukup jauh dari Catly, kemudian menggunakan jurus Gelombang Angin dan apa yang ia pikirkan pun terjadi, yaitu sebuah gelombang api biru meluncur ke arah David.

Dalam seketika garuda itu pun terbang mundur untuk menghindar. Rune tersenyum karena mendapatkan kekuatan baru, yaitu menyerap kekuatan.

Ia melihat pedang dan ternyata api biru itu sudah menghilang. Lelaki tersebut mempunyai sebuah keinginan untuk mencoba kekuatan barunya.

Rune menodongkan pedang kepada David, kemudian berteriak, "David, aku ingin bertarung denganmu!"

David merasa jika tidak bisa menandingi Rune. Oleh
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status