Share

38. Taktik Cecil

Setelah Bayu kabur memakai motor, Cecil berhasil membuat para fans Bayu mundur. Ia memandang mereka seperti harimau kelaparan. 

"Puas kalian? Ganggu orang saja!"

"Eh, Mbak!" sahut seorang gadis fans. "Tahu diri dong, Kak Bayu sudah punya istri. Kegatelan banget sih, jadi cewek!"

"Kalian jahat!" bentak Cecil, lalu mencoba memasang air mata buaya. "Kalian tahu kan, itu setingan. Kenapa kalian tidak mau mengerti?"

Para fans menanggapi dengan menghujat Cecil. Tiada dari mereka rasa simpati apa lagi  menolong Dengan geram Cecil masuk ke rumah syuting. Kesal dia duduk di kursi lipat sambil meminum jus jeruk kesukaannya. 

"Sudah lah, tidak usah dipikirkan," ujar Dewi yang duduk di kursi sebelah Cecil sibuk bermain HP.

"Cil," tegur Esmeralda, menghampiri dari samping. "Kamu tuh cantik banget loh, coba cari cowok lain saja. Seperti Sutradara, masih singel, tuh. Mungkin dia bisa menjadi tambatan hati pengganti Bayu." Entah serius

Locked Chapter
Ituloy basahin ang aklat na ito sa APP

Kaugnay na kabanata

Pinakabagong kabanata

DMCA.com Protection Status