Share

Bab 20 - Lamaran

Alisha terbangun dari tidurnya yang nyaman ketika matahari ssudah membumbung tinggi. Astaga.. jam berapa ini?? alisha melihat jam di nakas dan Waktu sudah menunjukan pukul sembilan siang. Sial..!! Ia kesiangan.

Alisha sontak melompat berdiri dan cepat-cepat masuk ke dalam kamar mandi. Ini Adalah hari pertamanya bangun di dalam rumahnya sendiri setelah bertahun-tahun lamanya meninggalkan rumah. Harusnya Ia bersikap lebih baik, minimal bangun pagi, supaya Sang Mama dan Papanya bisa tau jikaa Ia kini sudah sedikit berubah.

Mandi dengan cepat, berganti pakaian dengan cepat dan juga berdandan se rapi mungkin Astaga.. semoga saja Papanya belum beragkat ke kantor. Entah kenapa Alisha sangat ingin sarapan bersama dengan kedua orang tuanya, karena sebenarnya Alisha sangat merindukan momen tersebut.

Alisha menurui tangga dan bernafas legaa ketika sang Papa masih di ruang makan dengan kran hariannya, sedangkan Mamanya masih sibuk di dapur entah membuat apa itu. Alisha menu

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status