Share

Bab 91

Kebiasaan Lea setiap hari adalah belajar di perpustakaan kampus. Setiap jam istirahat, waktu yang kosong dia manfaatkan untuk belajar, bukan yang lain. Sejak pulang dari rumah kediaman keluarga triplets, dia tidak pernah lagi mau mengusik kehidupan mereka walaupun bersama Gera dan keluarga rasanya sangat membuat Lea nyaman, seperti menemukan keluarga sendiri. Bahkan beberapa hari kemudian, Luis datang ke rumah sewanya untuk mengantarkan oleh-oleh yang katanya titipan dari Gera. Ada satu kardus besar barang yang dibawa Luis untuknya. Mulai dari pakaian, tas, sepatu, hingga berbagai macam souvenir dan makanan ringan. Dia tahu, Gera memang wanita yang sangat baik, termasuk padanya juga. 

"Hei! Kau belajar terus, memang bisa pintar?" Lea tersentak kaget saat seseorang mengejutkannya. Dia hanya mendelik menatap Rico yang kini sudah duduk di sampingnya. "Jangan menggangguku. Aku ingin belajar sendiri. Masih banyak tempat, kau bisa duduk di mana saja," timpal Le

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (8)
goodnovel comment avatar
Susi Mariyati
jahat ya roy sekarang pelakor harus di basmi.....
goodnovel comment avatar
Ai Yumnah
belum up thor
goodnovel comment avatar
Zakiatul Mar'ah
cerai aja Gera dari Roy.kenapa kamu rela tersakiti terus. Lelaki seperti itu dibuang aja biar dia nyesal.jangan pernah mau kembali pdnya untuk selamanya
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status