Share

Apakah Sebaiknya Pergi atau Merantau?

“Amak sudah pergi, Ayah juga tiada. Kemana lagi badan hendak ditumpangkan?”

Sangat terasa bagi Pakiah menjadi orang terasing, pergi minum ke lepau seperti seorang sendiri, padahal banyak bapak-bapak yang hadir, tetapi Pakiah tak dibawa serta dalam obrolan mereka. Hanya sekali dia pergi ke sana, setelah itu lebih banyak santai di rumah.

Begitu pula dengan Maiza lebih banyak menghabiskan waktu di rumah. Malas bertemu orang sebab enggan digunjingkan, ia menjadi tipis telinga, setiap amak-amak berkumpul membicarakan masalah anak atau keluarga Maiza hanya lewat saja. Dia merasa mereka sedang membicarakan dirinya. Akibatnya tetangga sudah menjauh tidak ada siapa pun yang datang bertamu.

Penghasilan ladang mereka merosot tajam sebab tak tertangani oleh Pakiah sendiri, tidak ada orang yang mau diupah untuk mengolahnya, masyarakat nagari mengasingkan mereka. Ladang sudah rimbun menjadi parak ilalang, rumput saruik

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status