Share

Lelaki yang Menjijikkan

Langit sampai rumah hampir tengah malam. Tenggorokannya serak dan sakit akibat terlalu banyak berteriak dan menangis. Lelaki itu berharap tidak bertemu sang mami yang mungkin akan curiga. Atau pun Pelangi yang pasti akan mengintrogasinya. Nyatanya, sampai rumah Langit disambut papinya yang duduk di teras. Satriyo sengaja menunggunya.

"Dari mana?" tanya Satriyo berusaha selembut mungkin. Yang ditanya hanya diam dan memasuki rumah dengan cuek. Langit sengaja melepas helm dan memperlihatkan wajah sembabnya di depan sang papi. Satriyo diam ketika tahu bagaimana keadaan wajah sang putra. Lelaki itu hanya menghela napas panjang. Pertanyaannya tanpa jawaban.

"Dari mana? Terserah saya!" jawab Langit akhirnya setelah meletakkam helm.

Langit lantas berlalu. Meninggalkan Satriyo yang menghela napas panjang.

Di kamar, Langit duduk diam di tepi ranjang. Sesaknya kembali terasa ketika saat memasuki rumah dia tak sengaja melihat kamar maminya. Daun pintu yang sedikit terbuka membuat Langit bisa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status