Share

Part 110-Semakin Bingung

Kampret!

Umpat Dirga dalam hati saat Aldo pergi begitu saja setelah mengucapkan kalimat yang membuatnya penasaran. Sekretaris seksi sepupunya itu keburu memanggilnya untuk meeting lanjutan. Dirga ditinggalkan begitu saja dengan tampang meledeknya. Seolah berkata ‘Selamat Over thinking’.

Ting!

Dirga membuka ponselnya. Rupanya ada pesan dari sepupunya.

[Kalau kamu bisa percaya, tunggu sampai meeting beres]

Ck! Dirga berdecak sebal membaca pesan tersebut. Membayangkan harus tertahan di ruangan itu sendirian membuatnya bosan. Belum lagi, ia tak tahu berapa lama sepupunya rapat. Ia mengedarkan pandangannya, menyapu setiap sudut ruangan yang jarang sekali dikunjungi.

Sekilas, terlintas pikiran untuk mencari sesuatu di ruangan mewah itu. Siapa tahu ia menemukan informasi penting tentang sepupunya. Namun hati kecilnya langsung mencegah. Diedarkan sekali lagi pandangannya, memeriksa apakah ada CCTV di ruang itu.

Memang, sih, tak nampak satupun perangkat CCTV di ruang kerja Aldo. Tapi apa mungk
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status