Share

Bab 61 - Eva Yang Tidak Mengerti

Happy Reading Semuanya!

Kehidupan mereka benar-benar kembali seperti semula meskipun tangan Geo masih tertutup plester luka tetapi semuanya sudah kembali ke posisinya masing-masing, semuanya seperti dimulai dari nol. Perubahannya hanya satu, perut Eva yang semakin terlihat membuncit dan menandakan jika memang sedang mengandung.

Eva masih sanggup menutupinya dengan blazer atau pakaian oversize agar tidak terlihat, Geo tidak mengerti. Padahal bisa saja sang istri mengatakan sejujurnya saja kepada orang banyak tentang kehamilannya. Sudah pasti ia jamin akan memberikannya ucapan selamat, apalagi Eva menikah dengannya.

“Good morning class, jadi sebelum kelas dimulai saya ingin membagikan informasi terkait dengan program PROYEK KERJA MAHASISWA atau PKM yang akan di selenggarakan pekan depan. Jadi, saya ingin memberikan tugas kelompok untuk semua agar bisa mengikuti PKM ini.”

Terdengar riuhan dari beberapa orang di kelasnya, sudah sangat ramai sekali kelasnya saat ini. Tatapannya mengarah pa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status