Share

27. Rapat Besar Niskala Group

Pak Kusno menyambutku dengan sangat hangat, seorang pekerja senior yang sudah bergabung dengan Group Niskala di jaman Kakek mulai merintis usaha, justru malah disingkirkan karena menemukan kecurangan yang merugikan keuangan perusahaan.

"Pak Kusno segera mengajakku masuk ke ruang tamu rumahnya, sudah dia persiapkan juga segala jenis hidangan di atas meja. Beliau bilang, senang melihatku kembali ke perusahaan yang sudah dirintis kakek, karena jika tidak, sebesar apapun usaha yang dijalankan jika di grogoti dari dalam secara perlahan, maka lama kelamaan akan hancur.

"Ini Pak Aries, laporan kecurangan yang saya temukan saat itu, semua sudah saya print, dan ini tempat penyimpanan filenya," ucap Pak Kusno, sembari menyerahkan piranti penyimpan data/ discet-kepadaku. Aku mulai mengecek lembaran demi lembaran bukti-bukti kecurangan yang sudah dilakukan kedua om-ku tersebut.

"Untuk Buk Sartika bagaimana, Pak?" tanyaku, kepada Pak Kusno, menyangkut tentang adik papah yang

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (6)
goodnovel comment avatar
Kecewa Diriku Tho Enrekang
sangat menarik ceritanya..tapi terlalu mahal.
goodnovel comment avatar
Zack Anak Gemuh
17 koin .........
goodnovel comment avatar
Dewi Astati
sangat menarik sekali ...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status