Share

58. Sayang yang Tulus

Malam itu adalah kali pertama, Rainer tidur di sofa. Perdebatan dengan Claire selesai dengan keputusan yang tetap dianggap tidak sesuai dengan keinginan. Claire melempar bantal dan meminta Rainer tidak tidur seranjang dengannya.

Sebenarnya, Claire tidak tega. Sofa itu ternyata kecil untuk menampung tubuh besar Rainer. Lagipula, bukankah ini rumah tinggal pribadi milik Rainer dan ia berbuat semena-mena pada sang pemilik.

Claire mengembuskan napas kasar. Kenapa Rainer tidak pindah saja tidur di kamar lain? Claire bertanya-tanya di dalam hati.

Pagi harinya, Rainer bangun lebih dulu. Ia langsung menuju kamar mandi. Lelaki itu berdiri di bawah pancuran air dingin.

Rainer keluar dengan telah menggunakan pakaian. Saat itu, Claire sudah bangun. Ia tampak sibuk dengan telepon genggamnya.

Melihat Rainer telah selesai menggunakan kamar mandi, Claire masuk ke kamar mandi. Setengah jam kemudian, wanita keluar.

Pakaian yang dikenakan Claire membuat Rainer terpana. Blus halus polos lengan pendek den
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Yiming
yeah beneran mau pulang SI claire
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status