Share

86. Kantor Polisi

Kepala Desa yang mendapat kabar itu segera menuju ke kantor polisi. Selain warganya, Ningsih juga termasuk kerabat dekatnya. Ayah Ningsih adalah kakak kandungnya.

Ternyata di kantor polisi Ningsih belum di interogasi tetapi langsung di masukkan ke sel tahanan. Polisi sedang menunggu kedatangan pelapor.

Di Rumah Sakit Badar sedang mengajari Giri untuk memberikan keterangan pada polisi. Nela ikut mendengarnya.

"Katakan apa yang kau lihat, dan upayakan Ningsih membuat surat pernyataan untuk tidak melakukannya lagi baik pada isterimu dan juga Nela."

"Bisakah anda menemaniku tuan ?"

"Baiklah, ayo ! Nela tolong jaga Nita."

"Iya paman, kumohon bebaskan ibu paman."

Badar mengangguk, dia terus geleng-geleng kepala mendengar permintaan Nela. Sudah begitu nyata ibunya menzaliminya namun dia masih tetap membelanya.

Di kantor polisi telah hadir Kepala Desa mewakili keluarga Ningsih. Badar dan Giri datang menghampiri.

"Pak kades, maaf terpaksa kami langsung melapor ke kantor polisi."

"Tapi ada ap
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status