Share

199. Salah Prediksi?

Jeany dengan lembut pun menjelaskan alasannya dengan sabar.

"Karena satu, jika kita melakukan itu, maka kita telah berbuat tidak adil kepada pelayan lain yang bekerja dengan baik di rumah ini, yang tidak tahu apa-apa dengan kejahatan Shena atau ibu mertua, dan yang kedua, kalau kita memecat mereka semua sekarang, memang kita telah menyingkirkan mata-mata yang ditanam orang-orang itu saat ini, tapi tidak dipungkiri kalau mereka bisa melakukan hal itu lagi di masa depan, mengirim mata-mata baru, itu hanya akan membuat kita lelah," jelas Jeany dengan sabar.

"Jadi, menurutmu itu bukan cara yang efektif?" tanya Richard, yang dibalas anggukan oleh Jeany.

"Ya, kamu benar. Itu bukan cara yang efektif dan aku tidak mau merugikan orang-orang yang tidak ada hubungannya dengan masalah ini," jawab Jeany.

Richard yang menyadari kesalahannya, menganggukkan kepala, setuju.

"Haaa. Kamu benar. Jadi, kamu ingin mencungkil borok Shena dan ibu dari rumah ini dan menyingkirkannya tanpa merusak yang lain?
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status