Share

180. MENGISI ENERGI

Kedua mata Anna membelalak, dia tidak siap jadi hanya bisa diam saja saat Eric mendaratkan ciumannya. Saat Anna mendapatkan kembali kesadarannya, dia langsung melingkarkan kedua tangan di leher Eric.

Anna semakin terbuai dengan permainan cinta yang diberikan suaminya hingga tanpa sadar kini dia telah pasrah berada di bawah kuasa Eric. Anna semakin jatuh cinta saat Eric berkali-kali mengajaknya terbang ke angkasa. Membuat Anna merasa bahwa dialah satu-satunya wanita yang dicintai olehnya.

Mulai hari ini, Anna benar-benar berjanji pada dirinya sendiri bahwa dia akan melupakan masa lalu yang membuatnya merasa bersedih. Hanya akan ada kebahagiaan yang selalu dia ingat. Dia hanya akan fokus pada orang-orang yang mencintainya sepenuh hati.

Keesokan paginya, Eric bekerja seperti biasa. Sebelum mereka pergi berlibur, setidaknya dia harus menyelesaikan beberapa pekerjaan. Sementara Anna memilih untuk bekerja dari rumah saja. Saat ini dia butuh suasana yang tenang dan aman.

Tiba-tiba ponsel
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status