Share

sakit

"Mohon maaf saya belum bisa menjawabnya sekarang Pak, tapi dari gejala pasien bisa saja pasien mengalami hipoglikemia atau kadar gula darah yang terlalu rendah. Saya harus mengecek kadar gula darah pasien dulu, permisi," pamit dokter. suster yang membantu dokter mengikuti dibelakangnya.

"Baik Dok," jawab Aiden. Aiden mendekati Dea, mata Dea terpejam rapat, wajahnya sangat pucat. 

"Suhu badannya masih sangat tinggi," batin Aiden. Tangan Dea digenggam olehnya, lalu menghela nafasnya Dea berat.

Bik Asih beranjak berdiri ketika dokter keluar dari kamar,

"Bagaimana Dok?" tanya bik Asih.

"Sebentar ya Bu, saya belum bisa menjawabnya sekarang," jawab dokter dan berlalu pergi.

"Hahh...." helaan nafas bik Asih.

"Boleh masuk nggak nih?" tanya Toni.

"Jangan, nunggu Tuan keluar dulu," jawab pak Lastro.

Bik Asih melihat majikannya dari luar, lalu kembali duduk. beberapa saat kemudian suster kembali masuk kedalam kamar Dea.

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status