"Kenapa kamu nggak bisa jawab pertanyaan Mas?" Arga menatap Vita tajam, suaranya menggema di ruangan itu. Matanya meneliti setiap gerakan kecil istrinya.Vita menelan ludah, dan tangan gemetar. Tanpa disadari keringat dingin menetes di pelipisnya, membasahi rambut yang menempel di wajah."Itu… dia…" suaranya hampir tak terdengar. "Dia cowok?" tanya Arga, nadanya datar tapi penuh tekanan, seolah pertanyaan itu bisa menyingkap semua rahasia."Bukan!" Vita menjawab tergesa-gesa, dengan kepala digeleng cepat. Ia menunduk, menutupi wajahnya seolah ingin lenyap dari pandangan Arga.Arga tak langsung percaya. Matanya menyipit, meneliti ekspresi istrinya dengan seksama, seolah ingin membaca setiap kebohongan yang tersembunyi."Kamu lupa, mas siapa?" tanya Arga lirih, nada suaranya berubah menjadi seram."Ma-maksudnya?" Vita tampak bingung, menatap suaminya dengan mata melebar.Arga terkekeh pelan. Senyum miring muncul di wajahnya, tapi matanya tetap dingin, menatap lurus ke arah Vita."Mas s
Last Updated : 2025-10-21 Read more