"Sudahlah, cepat kau katakan!" Bentak Vir yang membuat Rendra langsung melihat di sekeliling tempat Itu yang malam ini memang tengah ramai dan berbisik. "Tuan, sepertinya anda harus mempelankan volume suara anda, jangan sampai sama seperti kejadian waktu itu."Bisikan dari asistennya itu membuat Vir mulai mengontrol emosi, ia mengatur nafasnya beberapa kali dan masih tertuju pada Joan. "Baik, kau ceritakan semuanya apa yang kau tau."Joan mengangguk kecil. "Oke, seperti pesan yang aku kirimkan kepadamu tadi pagi. Kalau Papamu bisa mengalami kecelakaan itu, karena beliau mabuk berat bersama dengan istri keduanya, yaitu Jane. Dia bertengkar, dan akhirnya mengendarai mobil dalam keadaan mabuk hingga saat di puncak itu dia menabrak satu keluarga yang mungkin yang masuk ke jurang.""Iya, kau tadi pagi mama mengatakan itu tetapi aku minta bukti dan faktanya. Karena semua ucapanmu bisa saja karangan jika tidak ada buktinya.""Baik, aku akan memberikan bukti kepadamu saat papamu mabuk berat,
Last Updated : 2025-10-19 Read more