Lovetta
PengkhayalMalam
Lovetta, keturunan manusia serigala hidup berbaur dengan manusia biasa setelah selamat dari penyerangan puluhan tahun silam
Perubahan aneh terjadi saat usia Lovetta menginjak 20 tahun, ia berubah menjadi serigala di malam bulan purnama
Mengetahui dirinya adalah manusia serigala, Lovetta bergabung dengan klan Brus. Ia mendapat tugas menyusup menjadi anggota klan musuh.
Bagaimana cara Lovetta menyelesaikan tugasnya disaat ia jatuh cinta pada pemimpin klan Azlan