author-banner
Saga
Saga
Author

Novels by Saga

TERJEBAK MANISNYA PSIKOPAT GILA

TERJEBAK MANISNYA PSIKOPAT GILA

Pada siang hari Ha Ji-an hanyalah seorang guru sekolah menengah biasa yang sering di sepelekan orang, tetapi pada malam hari, dia adalah novelis horor top Korea Selatan. Ha Ji-an merupakan penulis buku terlaris dari seri Endless Night. Namun di balik nama penanya yang terdengar keras, Ed Scar. Ji-an sebenarnya seorang pengecut yang selalu takut dengan segala hal. Ketakutan terburuknya menjadi kenyataan saat keyboard yang dia pesan secara online entah bagaimana membuat semua yang dia tulis menjadi hidup, termasuk karya aslinya yakni karakter Hades, seorang pembunuh berantai yang dengan kejam memburu penjahat. Satu-satunya harapan JI-an untuk bertahan hidup adalah agar Hades mencintainya. Bisakah seorang penulis novel horor ini merubah situasi untuk menyelamatkan hidupnya sendiri, entah dengan melenyapkan sang tokoh utama atau sebelum dia benar-benar jatuh cinta padanya?
Read
Chapter: Email jebakan
Darahku menjadi dingin. Aku tahu itu Hades bahkan sebelum aku membukanya. Mulut ku terasa kering, dengan perasaan was-was aku membuka emailnya. Dari: <nightdeath@jmail.com> Kepada: Ed Scar <Imscared@never.com> Halo Tuan Ed Scar, Saya menulis email ini kepada Anda sebagai penggemar yang sangat terkesan setelah membaca Night Series. Tulisanmu begitu jelas dan hidup. Seluruh proses Hades melacak dan menghukum karakter utama yang jahat itu diatur dengan sangat jelas, seolah-olah anda melakukannya sendiri. Aku hanya ingin tahu tentang satu hal. Peristiwa dan karakter dalam karya sangat mirip dengan apa yang saya tahu, tetapi saya belum menemukan apa pun yang menyatakan bahwa serial ini berdasarkan kisah nyata. Jika Anda tidak keberatan, saya akan senang bertemu langsung dengan Anda dan mendengarkan pendapat Anda tentang proses penulisan Night Series. Saya senang mendengar bagaimana Anda menyusun kar
Last Updated: 2025-05-01
Chapter: Keadaan berbalik
"Hanya kamu yang aku punya," Sembari duduk di seberang meja Hades saat kami makan siang, aku merenungkan apa yang dia katakan di dalam mobil tadi. Hanya aku yang dia punya. Itu bukanlah ucapan yang manis. Itu benar. Hades tidak punya keluarga dan teman. Dia bahkan tidak punya kaki tangan. Apakah aku telah menuangkan kesepian ku ke dalam karakter buatan ku tanpa menyadarinya? Aku belum pernah merasa tidak enak sama sekali ketika aku menulis naskah tentangnya, tetapi sekarang, ketika aku melihatnya makan dan minum di hadapanku, mau tak mau aku merasa kasihan padanya. Hades benar-benar sendirian. Semua hubungan manusia yang Hades jalani adalah tipuan, koneksi yang dia buat semata-mata untuk berburu. Aku sudah membuatnya seperti itu. Hades adalah perwujudan rasa takut; dia pasti menakutkan. Daripada orang biasa dengan keluarga atau teman, aku ingin menciptakan hantu yang muncul tanpa suara dan menyeret orang jahat ke neraka. Hades benar. Aku adalah satu-satunya orang yang dia punya.
Last Updated: 2025-04-30
Chapter: Pertolongan tak terduga
Aku merasa seperti ada bidik sasaran di punggungku. Terlalu banyak mulut yang mengkritik ku. Terlalu banyak mata yang menatapku. Rasa sakit yang tajam menusuk perutku. Dengan rasa sakit yang berdenyut-denyut, ingatan akan mimpi buruk semalam muncul kembali di kepala dan menyeretku ke kedalaman keputusasaan. Pemandangan para guru di kantor tumpang tindih dengan kejadian dua belas tahun yang lalu. Bu Ye-yeon dan rekan guru lainnya tiba-tiba digantikan oleh siswa yang memukul ku, wali murid dan guruku yang penurut. Pakaianku berubah menjadi seragam sekolah. Ji-an yang sudah menjadi guru telah menghilang dan hanya tersisa Ji-an siswa buangan. Meskipun aku punya keluarga, tapi terasa aku tidak punya keluarga sama sekali. Aku tidak punya teman. Aku adalah seorang penyendiri tanpa satu orang pun di dunia ini yang bersedia ada di sisiku. Aku tetap sendirian. Mungkin selamanya. Tiba-tiba aku ingin mati. Betapa aku berharap aku bisa menghilang begitu saja. Klik klak, klik klak. Klak klak
Last Updated: 2025-04-30
Chapter: Mimpi buruk
Aku tidak dapat memahaminya sama sekali. Bagaimana dia bisa membuat kesimpulan seperti itu? Itu sangat tidak adil. "Tidak, aku tidak melakukannya." "Apa maksudmu 'tidak?' Seorang pengemis melakukan segala macam cara hanya untuk mendapatkan perhatian. Tidak ada yang menyuruhmu pergi keluar dan makan, tapi kamu selalu pergi ke sana, berdiri untuk makan sendiri. Kamu juga sok-sokan menyendiri dengan diam di UKS. Tidak hanya itu, saat kami semua mengenakan seragam musim panas, namun kau, satu-satunya orang yang membuat pertunjukan besar dengan mengenakan blus!" Dengan marah, gadis berponi samping mendorong bahuku. Pertunjukan besar?. Saat aku mendengar kata-katanya, ada sesuatu yang tersentak dalam diriku. "Ini bukan pertunjukan biasa!" Aku melompat dan menyingsingkan lengan bajuku, memperlihatkan rasa maluku. Kedua lenganku diwarnai dengan memar biru, hitam, dan merah di sekujur tubuhku. Apa yang kutunjukkan hanyalah puncak gunung es, tapi aku mendengar helaan napas dari semua ora
Last Updated: 2025-04-30
Chapter: Ular penggali emas
Namun ketika aku sampai, Bu Ye-yeon tidak ada di meja kerjanya. Mungkin dia masih makan siang atau minum kopi bersama beberapa guru lainnya. mungkin dia masih berbicara di belakangku. Saat aku duduk di kursi kosong untuk menunggu, beberapa guru yang tersisa di dalam ruangan melihatku dengan tatapan tidak suka membuatku terlihat seperti kotoran. Aku mengertakkan gigi, mengabaikannya. Tatapan mereka seperti duri tajam yang menancap di hatiku, namun aku tidak bisa mundur dari sini. Aku bukanlah seorang ular. Bagaimana aku bisa dikatakan seperti itu jika aku saja belum pernah menjalin satu hubungan pun. Sebelum kemunculan Hades pastinya. Bu Ye-yeon Mo berhak menyalahkanku karena membatalkan kencannya, tapi dia tidak ada hak untuk menjelek-jelekkanku di seluruh sekolah. Setelah beberapa saat, Bu Ye-yeon memasuki kantor sambil membawa kotak sikat gigi. Aku bangkit dari tempat dudukku. Begitu melihatku, dia mengerutkan kening namun tetap mengabaikanku dan kembali ke kursinya. “Bu Ye-ye
Last Updated: 2025-04-29
Chapter: Orang buangan
Aku menatap Hades, tercengang. Hades selalu menjadi orang yang begitu selaras dengan keinginannya. Memang. Selaras dengan keinginannya untuk melenyapkan orang jahat. Namun prosesnya sangat teliti dan ketat. Setelah hati-hati mencari dan menjelajah, dia dengan susah payah mempersiapkan segalanya dan memakan waktu lama sebelum dia mengambil nyawa korbannya dengan satu pukulan pisaunya. Persis seperti ular. Setelah mengamati mangsanya untuk waktu yang lama, dia mendekat diam-diam dan menelannya dalam satu gigitan. Lalu kenapa dia seperti ini padaku? Setiap saat, dia mendorong masuk seperti buldoser. Dia seperti seekor banteng yang hanya tahu cara berlari dalam garis lurus. Yang paling banyak pembaca pikirkan, Hades adalah macan tutul hitam berjas, tapi cara dia memperlakukanku seperti seekor babi hutan. Sejujurnya, itu terlalu berlebihan. Namun naskah itu hanya akan menjadi romansa ketika aku menyamai kecepatan Hades. Selama aku tidak merusak mood, ini juga akan menjadi momen romant
Last Updated: 2025-04-28
You may also like
Kisah Pewaris Milyader
Kisah Pewaris Milyader
Romansa · Aku Ingin Makan Daging
1.2M views
Dikira Miskin Saat Pulang Kampung
Dikira Miskin Saat Pulang Kampung
Romansa · rafanalfa6819
1.2M views
Membalas Kesombongan Mantan
Membalas Kesombongan Mantan
Romansa · Pena_yuni
1.1M views
Setelah Lima Tahun
Setelah Lima Tahun
Romansa · Lis Susanawati
1.1M views
Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status