Share

19. Pembalap Baru

Cherry Naomi, gadis itu beberapa kali mengeluarkan umpatan ketika lagi-lagi panggilannya tak ada jawaban dari seseorang yang rasanya ingin ia cekik malam ini. Cherry sudah datang sejak 20 menit yang lalu di arena balap, namun ia tak melihat adanya Jemian di sana.

Sebenarnya ketika berada di area balap ini Cherry sangat bergantung pada Jemian. Bisa dikatakan jika pria itu adalah teman satu-satunya yang Cherry punya di sini. Cherry adalah tipe orang yang tak suka bergaul dengan banyak orang. Hanya orang-orang yang bisa dipercaya yang bisa dekat dengannya.

“Yak! Kau di mana, sialan!” umpat Cherry dengan nada tingginya setelah panggilan kelimanya diangkat oleh seorang pria di seberang sana.

“Sweetie, maafkan aku.Aku ingin benar-benar ingin datang. Tapi pria dinginmu itu nyaris membuatku gila malam ini!” pekik Jemian terdengar frustasi di telinga Cherry.

Sontak rasa marah Cherry, berganti menjadi heran ketika pria kulkasnya disebut dalam pembicaraan mereka.

“Ada apa dengan Jenaro?”

“P
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status