Share

SEBUAH JALAN

"Dulu itu, mereka itu suami istri yang lugu. Tahunya kerja di perkebunan. Sejak Handoko sering diajak ke kota oleh teman Lisa, jadi berubah gaya hidup," ungkap Pak Rahmat.

"Sebentar, Pak. Seperti apa teman-teman Lisa itu? Orang Indonesia atau Cina?" tanya Nadio yang punya dugaan tertentu.

"Kayaknya bukan orang Indonesia. Yang nyetir mobil almarhum Nak Ray dan ada satu lagi juga Indonesia," jelas Pak Rahmat bersemangat.

"Emang bawa mobil dua?" tanya Karmila.

"Iya, dua mobil mewah. Dandanannya macam bos gitu," ucap Pak Rahmat.

"Itu pasti bajingan tua itu dan tangan kanannya," sahut Nadio dengan nada sinis.

"Udah ketangkep semua, kan?" tanya Karmila dengan tatapan mata nanar.

"Mr. Liam dinyatakan hilang," jawab Nadio dengan muka kesal.

"Ia kabur saat diperiksa dokter," balas Nadio datar.

"Dokternya bukan yang tukar data kita, kan?"tanya Karmila yang semakin penasaran.

"Sayang?"

"Kita sepemikirankah?" tanya Karmila sambil mengangkat alis. Pertanyaan Karmila pun direspon anggukan oleh Nadi
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status