Share

Bab 37B

"Raisa ... tidak menyangka aku menemukan kamu lagi."

"Mas, kamu kok ada di sini?" tanya Raisa bingung.

"Aku diterima bekerja sebagai sopir pribadi Pak Arjuna."

"Bukannya kamu kerja di desa?" tanya Raisa heran.

"Ya, sebelumnya aku bekerja di desa tetapi ketika kamu pergi aku merasa hampa. Apalagi ada lowongan pekerjaan dan aku nekat saja pergi ke kota. Tak sangka bisa bekerja dengan Pak Arjuna dan akhirnya kita bertemu. Bagaimana kabar kamu, Raisa? Apakah baik-baik saja? Sekarang di mana anak kamu? Apakah dia sudah masuk pesantren? Masuk sekolah seperti yang kamu katakan?" tanya Faisal dengan banyak pertanyaan yang membuat Raisa pusing menjawabnya.

"Iya, aku baik aja dan sekarang Reyhan sudah sekolah kembali. Aku menjadi jauh lebih tenang."

"Syukurlah, Raisa. Sebagai orang tua kamu sudah menjalankan peran orang tua yang baik."

"Siapa bilang aku sudah menjadi orang tua yang baik. Aku kehilangan putriku dan aku harus menerima semua ini. Ini semua luka yang harus dikubur dalam-dala
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status