Share

Asa 15

*Happy Reading*

Kedua mata Nissa terbelalak lebar saking kagetnya. Namun, setelah beberapa saat otak Nissa mencerna, baru Nissa sadar jika ini adalah sebuah jebakan.

Ya! Sebuah jebakan yang telah direncakan oleh si bandot tua ini, untuk membalas dendam pada Nissa, tentunya. Ternyata, dia masih tak puas dengan kejadian kemarin.

"Kamu cantik-cantik ternyata memang rusak, ya!" Oloknya dengan seringai mencemooh.

Sialan!

"Anda menjebak saya, Pak?" desis Nissa dengan tatapan nyalang yang menunjukan kemarahan.

"Siapa yang menjebakmu, Nissa? Bungkusan ini kami temukan di tas kamu!" Kilahnya di sertai seringai menjijikan.

Pada saat itu, rekan kerja Nissa mulai berdatangan. Mereka menatap pertikaian Nissa dan Pak Agung dengan tatap bingung dan penasaran.

"Jangan menipu saya. Bungkusan itu tak pernah ada sebelumnya di tas saya. Kalianlah yang menaruhnya di sana, kemudian berniat memfitnahku. Dasar iblis!"

Nissa hendak merangsek maju untuk menyerang bandot tua tak tahu malu itu, yang kini
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (5)
goodnovel comment avatar
Kiki Sulandari
Jangan jangan Pak Agung mengenal Abyan...
goodnovel comment avatar
Puput Assyfa
kayaknya bad0t kerjasama sm abyan. semoga nisa terbukti tdk brslh karena kenyataannya nissa memang tidak slh dan di ftnah
goodnovel comment avatar
ararya elora
bnr2 y si agung..bntr LG abis qm Gung
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status