Share

Bab 53

"Kau bisa memahami sendiri, Sayang. Lagipula, aku tidak akan pernah cemburu denganmu," ucap Mega ketus. Dia tidak ingin mengakui kalau sebenarnya memang cemburu. Mega tidak ingin Alex menjadi besar kepala kalau tahu.

Alex langsung menyeringai ketika Mega tidak mau mengaku kalau sedang cemburu, tetapi malah memanggilnya dengan panggilan sayang. 

"Kau tidak mau mengaku?" Alex mencubit hidung Mega sampai memerah. Wanita itu langsung melotot sambil mengusap hidungnya. 

"Tidak ada sesuatu yang perlu aku akui," jawab Mega kesal. 

Alex tertawa keras, didorongnya tubuh sang istri sampai punggungnya menempel di lift kemudian mengukung tubuhnya dengan kedua tangan di sisi kanan dan kiri. 

Dengan posisi mereka yang sedekat itu, Alex dapat mencium aroma harum yang khas tubuh istrinya.

"Kau mau apa?" Mega mendongak dan menatap mata suaminya yang juga sedang menatapnya.

"Kalau aku mau menciummu di sini apa boleh?" Alex mengangka

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status