Share

18. Salah Mengira

Sesekali Wira menunduk atau menoleh ke arah jendela di ruang tamu kediaman Bu Ratmi. Pemuda ini sebenarnya malas untuk ikut kedua orang tuanya mengunjungi rumah kawan mereka, terlebih untuk sebuah acara yang bertajuk perjodohan.

Wira mengamati keadaan sekeliling, rumah ini masih kental dengan nuansa Jawa, dominasi kayu jati, atap joglo, perabot ukiran dan juga pintu yang rendah dan membuat tamu harus menunduk saat masuk. Menurut tradisi, pintu yang dibuat rendah mengandung filosofi agar tamu menghormati Tuan Rumah dengan cara menunduk ketika memasuki rumah.

Keadaan rumah seperti ini memang bertolak belakang dengan Wira yang berjiwa modern. Wira yang terbiasa berplesiran ke kota besar bahkan luar negeri memang memiliki gaya hidup yang modern, dan tentunya rumah tinggal Ayu terkesan janggal baginya.

“Huh jaman sekarang masih aja ada yang tinggal di rumah dengan dekor seperti ini. Kalau dari keluarga kurang mampu sih

Заблокированная глава
Продолжайте читать эту книгу в приложении

Related chapter

Latest chapter

DMCA.com Protection Status