Share

BAB 21 - Diculik?

“Dan lo, jangan harap lo bisa lolos juga kalau sampai adik gue kenapa-kenapa,” ucap Dewa pada Pras yang langsung menunduk.

“Maafin gue, Wa. Gue gak tahu kalau dia bohong,”

“Gak usah banyak omong lagi cepet pergi sama gue,” ucapnya kemudian bergegas menuju mobilnya yang terparkir tak jauh dari tempat mereka berdiri.

Di perjalanan, hening menyelimuti mereka. Pras yang mengemudi tak bisa fokus karena khawatir terjadi sesuatu pada Nazmi kemudian dirinya lah yang nanti tidak akan baik-baik saja. Di depan sana, sebuah mobil warna putih melaju kencang.

“Itu pasti Tara,” gumam Dewa melihat plat nomor mobil di depannya yang mulai menjauh.

“Lo bisa lebih cepet gak sih nyetirnya?” tanya Dewa dengan suara ketus memandangi Pras yang gugup.

“Wa, gue gak bisa fokus,” jawabnya pelan.

“Cepet!” teriaknya yang kemudian Pras menginjak gas lebih dalam.

Mobil putih i

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status