Share

Bab 44. Jawaban Ello

Auteur: Lee Lizbet 88
last update Dernière mise à jour: 2025-12-31 09:00:01
"Jessica?!"

Ini pertama kalinya Jessica menghubunginya lebih dulu. Wajah Ello tak kuasa menahan senyum, tapi saat melihat saat ini sudah pukul sepuluh malam, perasaan Ello menjadi tidak enak.

"Kak Ello," panggil Jessica dengan suara sengau.

Sebenarnya Jessica masih ragu, apakah keputusannya untuk memberitahu Ello mengenai kehamilan adalah keputusan yang benar.

"Apa kau, baik-baik saja?" tanya Ello terdengar khawatir.

Jessica menggigit bibirnya sejenak, ia sudah tidak punya pilihan. Tanggal pernikahan sudah semakin dekat, jika tidak sekarang, mau kapan lagi.

Jessica tidak mau menipu Ello saat menikah nanti, lebih baik jujur saat ini. Jika Ello menolaknya, paling tidak, Ello bisa memberi pengertian pada Oleg.

"Bisakah kita bertemu di restoran phoenix?"

Restoran tersebut, adalah restoran mewah kalangan atas. Salah satu tempat yang menyediakan ruangan VIP untuk pertemuan bisnis.

"Okay, aku akan segera ke Phoenix, lima belas menit lagi pasti sampai," jawab Ello segera meng
Continuez à lire ce livre gratuitement
Scanner le code pour télécharger l'application
Chapitre verrouillé

Latest chapter

  • GELORA RANJANG PANAS MANTAN SUAMI   Bab 57. Rahasiakan

    Moskow, beberapa bulan yang lalu, tepat saat hari ulangtahun Alvaro Damian Ramirez dirayakan. Kebahagian keluarga Ramirez berubah menjadi kepanikan, saat Angello yang berlari ketika bermain bersama Damian justru terjatuh pingsan tanpa ada hujan angin. "Angello!" pekik Sally saat melihat tubuh anaknya menghantam bebatuan yang berada di taman tempat mereka bercengkerama bersama. Jessica segera berlari dan memeluk Ello yang tampak tak sadarkan diri. "Xairus! Bantu aku!" teriak Jessica tidak kalah panik. Xairus pun segera berlari dan menggendong Ello ke punggungnya. Diikuti oleh Jessica dan disusul oleh Marco, Sally dan Oleg dengan mobil yang berbeda. Mereka segera menuju ke rumah sakit keluarga Ramirez, di sana Angello langsung dibawa ke ruang ICU dan segera menjalani pemeriksaan sekaligus perawatan darurat. Tubuhnya berkeringat dan wajahnya pucat pasi, sebuah selang tampak dimasukkan ke dalam mulut dan

  • GELORA RANJANG PANAS MANTAN SUAMI   Bab 56. Dua Juta Dollar

    Benar saja, mata Juan langsung menatap Maxton kembali, seolah menuntut penjelasan yang lebih. "Angello Bastian akan datang, yakin kau tidak mau berkenalan dengannya?" tanya Maxton sekali lagi.Hati Juan kembali merasa ngilu, dia terdiam dan rahangnya tampak mengetat. Maxton lantas beranjak dari kursinya dan menatap Juan dengan santai."Jika berubah pikiran, kau bisa langsung merapat ke Lotur Bar, pukul delapan malam, ruangan VIP 168." Setelah mengatakannya, Maxton pun segera pergi meninggalkan Juan dalam kebisuannya.Bukan tanpa alasan Maxton mengajak Juan turut bergabung dalam pertemuannya kali ini. Semua atas permintaan Xairus yang mengatakan jika iparnya membutuhkan tenaga ahli dalam pemetaan lokasi tambang.Sekalian saja Maxton tawarkan pada Juan, apalagi selama ini Juan selalu penasaran dengan kehidupan Jessica. Mungkin, dengan melihat Jessica bahagia, Juan akan berhenti berharap dan dapat membuka hatinya kembali. Walau memiliki ma

  • GELORA RANJANG PANAS MANTAN SUAMI   Bab 55. Kabar Kedatangan Xairus

    "Jika anda terus berada di sini, menyiksa diri ... bukan hanya tuan Xairus yang akan mencibir anda. Tapi, nyonya Jessica akan bersyukur atas pilihannya meninggalkan anda," ucapan Tommy bak belati tajam yang menusuk relung jantung Juan.Ia masih terdiam dan membayangkan apa yang akan terjadi ke depannya. Harapannya sudah pupus, kekayaannya tidak sebanding dengan keluarga Ramirez, lantas apa lagi yang harus dibuktikan? Dia sudah kalah telak.Namun, Tommy tidak mau menyerah begitu saja. "Bahkan orang sekaya keluarga Ramirez pun membutuhkan beberapa tenaga ahli untuk memperlancar usahanya. Untuk sampai ke sana, baiknya anda mulai bekerja sekarang!""Ada tawaran dari Rusia, perusahaan kecil bukan perusahaan besar. Tapi, beliau memiliki koneksi yang luas, dengan begitu anda dapat membangun nama baik dalam bidang keuangan dan pemetaan tambang. Bagaimana Tuan? Tawaran ini hanya berlaku sampai dua jam ke depan," tegas Tommy.Menimbang semua yang dikatakan

  • GELORA RANJANG PANAS MANTAN SUAMI   Bab 54. Kehancuran Juan dan Amber

    "Lupakan Jessica, dan mulailah dengan kehidupan yang baru. Dia sudah tidak bisa kau jangkau lagi, Juan. Dia, sudah menjadi istri orang lain!" tegas Maxton, menampar kesadaran Juan yang mulai kehilangan arah. Juan masih terdiam dengan mengetatkan bibirnya dan kedua tangan tampak semakin terkepal kuat hingga memperlihatkan urat-urat tangannya yang seolah hampir keluar dari balik kulitnya. Dengan nafas yang terengah akhirnya ia menatap Maxton dengan wajah penuh luka. "Bagaimana bisa?" tanya Juan dengan suara yang bergetar dan jelas dia sedang menahan emosinya. "Terimalah kenyataannya, Brengsek!" Maxton terpancing emosinya, ia tidak ingin Juan nekat dan menghancurkan kehidupannya Jessica sekali lagi. "Ingatlah, bagaimana dulu kau memperlakukan Jessica seperti pengemis cinta yang menjijikkan! INi adalah harga yang memang pantas kau bayar. Jessica, sudah diluar jangkauanmu, Juan." "Aku cukup mengenal keluarga

  • GELORA RANJANG PANAS MANTAN SUAMI   Bab 53. The Wedding

    Kedatangan Maria disambut baik oleh Sally yang saat itu tengah bersiap untuk acara simbolis pemberkatan nikahnya Ello dan Jessica yang akan diadakan tepat pukul sepuluh pagi. "Maria, maaf karna aku tidak bisa menjemputmu langsung. Kau tau kan, bagaimana repotnya aku saat ini," ucapan Sally tidak terdengar seperti sebuah keluhan, justru terdengar sangat bersemangat seolah dia sudah menunggu moment ini sangat lama. "Ah, untuk apa kau menjemputku, Sally. Kau adalah ibu dari calon mempelai pria," ucap Maria sambil melihat suaminya Mhyron yang saat ini sedang berkelakar dengan Marco, suaminya Sally. "Calon? Sory yah, aku memang mertua mempelai wanita. Ini rahasia, pernikahan nanti hanya simbolis saja. Mereka sudah menikah gereja empat hari yang lalu. Aku sangat bersemangat, Maria. Doakan agar tahun depan aku segera menimang cucu," bisik Sally sangat bersemangat sampai melompat kecil ditempatnya. Maria membelalakkan kedua matanya. "Mereka sudah menikah?

  • GELORA RANJANG PANAS MANTAN SUAMI   Bab 52. Sesuai Rencana

    "Juan, kami sudah menunggu Jorge di gedung, ingat jaga wajahmu itu. Jangan sampai ada yang curiga." Sebuah pesan yang berisikan peringatan dari Maxton membuat Juan akhirnya kembali tersenyum ramah. Pria yang saat ini menjadi bintang dalam gedung itu, hanya melihat sekilas dari ekor matanya. Bagaimana Maxton dan orang-orangnya Marcel sudah bersiap. Selain penggelapan uang partai dan negara yang disalah gunakan oleh Jorge, pria ini juga menggunakan kekuasaanya untuk menekan banyak sekali rekanan kontraktor di luar sana. Demi mengumpulkan banyaknya dana kampanye, Jorge melakukan segala cara. Persis seperti anaknya, yang juga menghalal segala cara untuk mendapatkan apa yang diinginkan olehnya. Sayang, saat dikira semuanya berjalan dengan mulus. Juan menemukan sebuah rahasia kelam keluarga Amber. Jorge suka memelihara gundik, yang tidak lain adalah para artis papan atas. Bahkan dia sering memaksa para simpanannya untuk menggugurkan kandungan jika ketahuan hamil

Plus de chapitres
Découvrez et lisez de bons romans gratuitement
Accédez gratuitement à un grand nombre de bons romans sur GoodNovel. Téléchargez les livres que vous aimez et lisez où et quand vous voulez.
Lisez des livres gratuitement sur l'APP
Scanner le code pour lire sur l'application
DMCA.com Protection Status