Share

BAB 46 SENYUM JEREMY

"Kenapa kau tidak pernah memberitahuku?" Mara langsung menuduh Jared.

"Aku tidak mau memohon pada anak muda sombong itu!" tegas Jared.

"Kalau kau tidak mau biar aku saja yang melakukannya!" Mara segera beranjak berdiri.

"Kau mau ke mana?" heran Jared.

"Mencari Brandon di kamar Lily!" Mara benar-benar pergi meninggalkan Jared serta Nathan.

"Apa aku salah dengar?" tanya Jared menoleh Nathan dengan ekspresi bingung.

"Tidak!" Nathan malah melipat tangan di dada sambil menegakkan punggung ke sandaran sofa layaknya penonton yang sedang menikmati adegan seru.

"Oh ...!" Jared segera ikut bangkit mengejar Mara.

"Papa!" panggil Jacob seketika menghentikan langkah Jared di depan anak tangga.

"Papa sudah pulang!" Jacob baru kembali bersama Geby dan langsung berlari untuk memeluk Jared.

"Apa Lily sudah kembali?" tanya Jared pada Geby yang ikut berjalan menghampirinya.

"Ya."

"Bersama Brandon Lington?"

"Ya." Geby masih sangat tenang.

"Aku suka Brandon!" tiba-tiba Jacob ikut menyela.

"Oh, Tuhan!" Jare
Jemyadam

VOTE YA

| 3
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (11)
goodnovel comment avatar
Galgadot
Kalo di kenyataan kejadian kyk gini gak mungkin cuma ketawa sih jeremy pasti langsung bilang "mampuuuss belagu sih lo" hahaha
goodnovel comment avatar
Fei Mayliani
lumayan ni bisa kenalan sm nathan lebih jauh. krn doi ikut di sini.hehe..maaf kak jem blm mood baca kisah nahan soalnya
goodnovel comment avatar
Rosse
Ngidam nya Brandon berhasil membuat Jeremi tertawa..biarpun sembunyi2 ............
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status