Share

35. Mimpi Basah Lagi

Seharusnya mereka kembali ke Indonesia pagi tadi. Namun, Alvaro malah asyik berbaring di atas tempat tidur tanpa melakukan apa-apa sejak semalam.

Cara tidak tahu apa yang terjadi dengan lelaki itu. Dia terlalu takut untuk bertanya karena suasana hati Alvaro sepertinya sedang tidak baik. Akhirnya dia membiarkan saja Alvaro melakukan apa pun sesuai dengan keinginannya sampai suasana hatinya kembali membaik.

Alvaro pun tidak tahu apa yang sebenarnya terjadi pada dirinya. Sejak kemarin perasaannya mendadak gelisah dan tidak tenang. Apa lagi saat Cara berada di dekatnya. Setiap gerak-gerik gadis itu selalu berhasil menarik perhatiannya. Dia bahkan tidak bisa mengalihkan pandangannya ke arah lain.

Tanpa Alvaro sadari Cara telah berhasil menarik perhatiannya. Padahal Cara hanya gadis biasa. Sifatnya kekanakan, ceroboh dan sedikit bodoh. Namun, entah kenapa gadis itu berhasil menyita seluruh pikiran juga perhatiannya.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Tri Wahyuni
sebenernya Cara juga dh mulai seneng sama Alvaro jadi sama2 dh mulai cinta tapi pada masi malu2 dn gengsi ...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status